Contoh Essay Deskripsi Diri untuk PPPK Guru, Bisa Jadi Referensi dalam Mendaftar SSCASN

- 1 November 2022, 21:20 WIB
Contoh Essay Deskripsi Diri untuk PPPK Guru
Contoh Essay Deskripsi Diri untuk PPPK Guru /Pexels.com/ Katerina Holmes/

INFOTEMANGGUNG.COM- Sedang mencari contoh essay deskripsi diri untuk PPPK guru yang digunakan untuk mendaftar pada SSCASN? Sebaiknya simak uraian yang dihadirkan di bawah ini dengan seksama!

Hal tersebut karena di sini telah disajikan contoh essay deskripsi diri untuk PPPK guru yang sangat mudah untuk dipelajari oleh siapa saja.

Jadi nantinya, Bapak/Ibu bisa menggunakan ini sebagai referensi untuk dapat mengembangkan versi lain yang lebih sesuai dengan diri Bapak/Ibu sendiri.

Baca Juga: Inilah Kelompok-Kelompok Pelamar Rekrutmen PPPK Guru 2022, Guru Honorer Jadi Prioritas Utama!

Berkenaan dengan urgensi tersebut, maka tidak perlu lagi berpanjang lebar, langsung saja inilah penjelasan contoh essay deskripsi diri untuk PPPK guru selengkapnya:

Contoh Essay Deskripsi Diri untuk PPPK Guru yang Ingin Mendaftar SSCASN

Perlu untuk diketahui, essay deskripsi diri ini merupakan sebuah karangan bebas yang di dalamnya menginformasikan diri Bapak/Ibu.

Dengan hal tersebut maka baiknya pada tulisan tersebut menceritakan keadaan yang sebenarnya atau bermuatan kejujuran.

Namun demikian perlu diingat, essay ini tetap harus menonjolkan pribadi Bapak/Ibu yang punya keunikan dari segi pengalaman di dalam pembelajaran, organisasi kemasyarakatan, atau yang lainnya.

Keunikan tersebut akan menjadi nilai lebih, terutama bila dibandingkan dengan pendaftar lainnya. Supaya lebih jelas, maka langsung saja simak contoh berikut ini:

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: gurupppk.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah