Ide Jualan Mochi Isi Mocca, Pasti Bikin Nagih, Kenyal di Luar Lumer di Dalam

- 22 Oktober 2022, 20:52 WIB
Sebagai cemilan dengan rasa manis, resep mochi, akan disukai oleh anak-anak hingga orang dewasa
Sebagai cemilan dengan rasa manis, resep mochi, akan disukai oleh anak-anak hingga orang dewasa /Youtube Pojok Ceu Inday/
  • Campurkan seluruh bahan isi ke dalam sebuah wadah yang tahan panas.
  • Letakkan wadah tahan panas ini di atas wadah yang berisi air, panaskan dengan api sedang. Aduk terus hingga semua bahan meleleh dan menjadi satu.
  • Angkat, kemudian dinginkan, boleh disimpan di lemari es.

Baca Juga: Kedai Kopi Pertama untuk Masyarakat Muslim Buka di Damaskus, Ikuti Juga Kisah Coffee Shop Lainnya

  • Saat adonan isi telah dingin dan agak membeku, ambillah sedikit lalu dibentuk seperti bola.
  • Dinginkan di freezer
  • Kita beralih untuk membuat mochinya dengan menyampur semua bahan kecuali topping dan air.
  • Tuang air sedikit demi sedikit sambil diaduk sampai semua menyatu.
  •  Uleni sampai kalis lalu diamkan sebentar.
  • Siapkan pinggan tahan panas yang sudah diolesi mentega atau minyak di dasar wadahnya dan sedikit tepian pinggan agar adonan tidak lengket saat diangkat.
  • Ambillah sedikit bagian adonan kulit, buatlah bulatan lalu pipihkan di telapak tangan.
  • Taruh adonan isi di atas adonan kulit. Lalu tutup dan bulatkan kembali. Letakkan di pinggan yang sudah disiapkan.
  • Siapkan kukusan. Kukus adonan di atas api sedang selama kurang lebih 15 menit. Tutup kukusannya  dengan kain supaya air kukusan tidak menetes ke adonan.
  • Angkatlah setelah matang. Balur dengan topping saat masih hangat.

Itu tadi ide jualan mochi isi mocca yang sepertinya akan bisa kamu wujudkan. Mocca sendiri ialah campuran dari kopi dan coklat yang ada di bahan. Isi bisa diganti dengan yang lain seperti cacahan kacang tanah.***

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Tokopediablog


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah