Kemensetneg Buka Lowongan Magang untuk SMK dan Mahasiswa, Ini Posisi yang Dibuka beserta Persyaratannya

- 10 Januari 2023, 21:16 WIB
Kemensetneg Buka Lowongan Magang untuk SMK dan Mahasiswa, Ini Posisi yang Dibuka beserta Persyaratannya
Kemensetneg Buka Lowongan Magang untuk SMK dan Mahasiswa, Ini Posisi yang Dibuka beserta Persyaratannya /Pexels.com/cottonbro studio

INFOTEMANGGUNG.COM - Kemensetneg (Kementrian Sekretariat Negara) membuka lowongan magang untuk beberapa posisi.

Ini tentunya menjadi kabar baik, terutama bagi anda yang siswa SMK atau mahasiswa yang sedang mencari lowongan magang.

Lowongan magang ini bisa menjadi kesempatan bagi anda untuk mendapat pengalaman berkecimpung di lingkungan Kemensetneg.

Proses pendaftaran sampai penerimaan magang kabarnya akan dilaksanakan secara daring untuk cegah penularan COVID-19.

Baca Juga: Siapkan Diri untuk Raih Beasiswa Pertamina 2023, Berikut Persyaratan dan Cara Daftarnya

Namun, pelaksanaan kegiatan magang akan dilakukan secara luring dan daring atau biasa disebut hybrid.

Dilansir dari olimpus.setneg.go.id posisi magang yang dibuka cukup banyak dan mempunyai ketentuan yang berbeda-beda.

Supaya lebih jelas sebaiknya simaklah uraian lengkapnya berikut ini.

1. Administrasi Perkantoran Unit Kerja Biro Sumber Daya Manusia

Posisi ini membuka pendaftaran mulai tanggal 10 sampai 26 Januari 2023 dan periode magangnya mulai dari tanggal 1 Februari sampai 30 April 2023.

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: olimpus.setneg.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x