Yuk Intip Ide Jualan Risol Mayo Rasa Nikmat Pelanggan Terpikat! Resep Mudah dan Cepat!

- 21 Oktober 2022, 12:23 WIB
Yuk Intip Ide Jualan Risol Mayo Rasa Nikmat Pelanggan Terpikat! Resep Mudah dan Cepat!
Yuk Intip Ide Jualan Risol Mayo Rasa Nikmat Pelanggan Terpikat! Resep Mudah dan Cepat! /tangkapanlayaryoutube/luvitaho

INFOTEMANGGUNG.COM - Dari sekian banyak cemilan yang bisa dijadikan ide bisnis, salah satu diantaranya adalah risol mayo. Ide jualan Risol Mayo ini bisa dicoba untuk menambah pundi-pundi uang anda.

Risol mayo ini cukup menjanjikan jika dijadikan bisnis karena semua kalangan menyukai risol, tak hanya anak-anak tetapi orang dewasa dan juga remaja menyukainya.

Selain rasanya yang enak risol mayo ini cara pembuatannya mudah, bahan-bahan yang dibutuhkan juga mudah didapatkan di warung terdekat. Risol mayo ini akan lebih nikmat jika dimakan dengan cabe rawit.

Baca Juga: Menggiurkan! Ide Jualan Soto Seger Boyolali Laris Manis, Begini Resep Lengkap dengan Cara Membuatnya

Tertarik untuk mencoba ide jualan risol mayo ini? yuk simak dan ikuti resepnya berikut ini:

Bahan yang dibutuhkan antara lain:

Bahan untuk kulit risol:

  • Tepung terigu 250 gr
  • Tepung sagu / tapioka 2 sdm
  • Susu dancow bubuk putih 1 bungkus
  • Minyak goreng 1 sdm
  • Telur 1 butir
  • Garam 1/2 sdt
  • Air 500 ml

Bahan untuk isian :

  • 4 buah sosis, iris tipis
  • 3 butir telur rebus, potong2

Bahan Campuran Mayonaise:

  • 1 sachet Susu Kental Manis
  • 180 gr mayones
  • 35 gr keju cheddar

Langkah-langkah pembuatan risol mayo:

Pembuatan kulit :

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro

Sumber: Cookpad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x