Benarkah Ketika Wanita Sedang Haid Tidak di Sarankan Minum Kopi, Simaklah Efek Sampingnya!

- 8 Maret 2023, 13:31 WIB
Benarkah Ketika Wanita Sedang Haid Tidak di Sarankan Minum Kopi, Simaklah Efek Sampingnya!
Benarkah Ketika Wanita Sedang Haid Tidak di Sarankan Minum Kopi, Simaklah Efek Sampingnya! /pexel.com/Sora Shimazaki/

INFOTEMANGGUNG.COM – Saat haid wanita cenderung memiliki kondisi badan yang menurut mulai dari emosional hingga daya tahan tubuh. Benarkah ketika wanita sedang haid tidak disarankan minum kopi?, terdapat beberapa efek yang perlu diwaspadai.

Bagi kebanyakan wanita penikmat kopi, menstruasi tidak menjadi alasan untuk menghentikan ritual minum kopinya. Terlebih, banyak yang bilang juga bahwa minum kopi saat haid bisa membantu meredakan berbagai gejala PMS yang menyebalkan.

Beberapa gejala PMS yang biasa di alami oleh wanita seperti nyeri payudara, berat badan bertambah, sakit kepala, tangan atau kaki membengkak, nyeri otot, kram perut, perut kembung, muncul jerawat, diare, mudah lupa, kelelahan dan sulit konsentrasi.

Baca Juga: Subang Teladan! Inilah 15 Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Kabupaten Subang, No 4 Diluar Dugaan

Kemudian apa akibatnya jika minum kopi ketika haid datang. Minum kopi saat haid mungkin tidak masalah, asalkan secukupnya.

Akan tetapi, kopi mengandung kafein yang cukup tinggi. Dalam satu cangkir kopi hitam seduh (kopi tubruk) ada sekitar 95-200 mg kafein. Meski bisa memberikan lonjakan energi untuk beraktivitas, kafein bisa memengaruhi kondisi tubuh saat menstruasi. Apalagi jika termasuk orang yang sensitif terhadap kopi.

Berikut sejumlah risiko efek samping yang mungkin terjadi jika minum kopi saat haid:

  1. Bikin nyeri haid makin parah

Kafein bekerja menyempitkan pembuluh yang menyebabkan aliran darah di sekujur tubuh jadi tidak lancar. Kurangnya aliran darah ke otot rahim perut akan memotong suplai oksigen yang bisa menyebabkan rasa sakit dan kram perut semakin parah.

Halaman:

Editor: Fauzia Prapita Sari

Sumber: Hellosehat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x