7 Produk Unggulan Bank Permata Syariah Membantu Mengelola Keuangan

- 10 Juli 2022, 19:24 WIB
bank permata syariah
bank permata syariah /antara

2. Permata Tabungan Haji iB

Produk kedua adalah produk yang melakukan kerjasama dengan Kementerian Agama untuk menentukan porsi haji dengan sistem SISKOHAT. 

Dengan produk Permata Tabungan Haji iB, nasabah dapat mendapatkan kepastian berangkat haji, setoran awal yang ringan dapat dibayarkan sebesar  Rp. 100.000,- dan setoran selanjutnya sesuai dengan jangka waktu yang dipilih, dan terakhir bebas biaya administrasi.

3. Permata Tabungan Umrah iB

Produk ketiga mirip dengan produk sebelumnya yaitu Permata Tabungan Umrah iB. jika telah menunaikan ibadah haji, maka memilih ibadah umrah bisa dijadikan alternatif untuk kerinduan terhadap Baitullah. 

Baca Juga: 5 Produk Bank BCA yang Wajib Dimiliki Nasabah, Sayang Jika Tidak Dimanfaatkan!

Dengan Produk tabungan ini, nasabah bisa menabung untuk Umrah dalam jangka waktu tertentu dengan setoran awal yang dapat disesuaikan dengan nasabah dan dimulai dari Rp. 250.000,- dan pastinya masih tetap bebas biaya administrasi.

4. Permata Tabungan iB Masa Depan

Produk selanjutnya atau produk keempat adalah produk yang tepat untuk merencanakan masa depan. 

Produk tersebut adalah Permatatabungan iB Masa Depan yang mengijinkan nasabah dapat menabung dengan jangka waktu yang diinginkan.

Baca Juga: Keuntungan Merger Bank Syariah Indonesia Bagi Nasabah dan Perbankan Syariah

Adapun setoran awal yang tidak membebankan sebesar minimal  Rp. 100.000,- dan untuk setoran selanjutnya fleksibel dan dapat memanfaatkan fitur autodebet agar tidak lupa menabung.

5. Permata Tabungan iB Optima

Produk kelima adalah produk untuk nasabah yang sering bepergian ke luar negeri. Dengan Permatatabungan iB Optima, nasabah dapat mengakses ATM di luar negeri hingga 1,7 juta ATM yang tersebar di seluruh dunia. 

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x