Teori yang Digunakan Untuk Memprediksi Titik Awal Retakan pada Sayap Pesawat Terbang Disebut dengan Teori?

- 25 Maret 2024, 09:52 WIB
Teori yang Digunakan Untuk Memprediksi Titik Awal Retakan pada Sayap Pesawat Terbang Disebut dengan Teori?
Teori yang Digunakan Untuk Memprediksi Titik Awal Retakan pada Sayap Pesawat Terbang Disebut dengan Teori? /Pexels.com / SpaceX/

Soal Lengkap

"Teori yang digunakan untuk memprediksi titik awal retakan pada sayap pesawat terbang" disebut dengan teori?

a. Crunchy progression
b. Crack progression
c. Crucnhy preposition
d. Crack preposition

Jawaban:

b. Crack progression

Teori yang digunakan untuk memprediksi titik awal retakan pada sayap pesawat terbang disebut dengan teori "Crack progression" atau progresi retakan.

Teori ini secara khusus menjelaskan bagaimana retakan dapat berkembang dalam material struktural, seperti pada sayap pesawat, sebagai akibat dari guncangan atau beban yang berulang.

Teori ini juga disebut Teori BJ Habibie.

Dalam konteks ini, pengembangan teori Crack Progression Theory yang memungkinkan perhitungan letak dan besar retakan pada konstruksi pesawat.

Baca Juga: JAWABAN Ancaman Pidana Bagi Penyelenggara Negara Atau Pegawai Negeri yang Menerima Gratifikasi Adalah

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: dishub.acehprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x