Bagaimana Cara Agar Buah bisa Cepat Matang? Simak Lebih Lanjut Tentang Hormon Tumbuhan Mapel Biologi ini

- 25 Maret 2024, 05:25 WIB
Hormon tumbuhan
Hormon tumbuhan /pixabay @pasja1000/

INFOTEMANGGUNG.COM – Buah bisa di pohon yang masih mentah bisa dipercepat proses kemataganya. Itulah yang sering kali dilakukan oleh para petani.

Baca Juga: Apa itu Hormon Giberelin dan Sitokinin pada Tumbuhan? Cek Penjelasannya di Mapel Biologi ini

Ada berbagai teknik yang bia dipilih supaya buah menjadi cepat matang. Dari semua teknik, pada dasarnya itu hanya meragasang hormon gas etilen.

Gas Etilen

Gas etilen hanya ada di dalam buah. Buah yang telah matang atau masak akan melepaskan gas yang disebut dengan gas etilen.

Etilen bisa disintestis tumbuhan. Itu bisa menyebabkan pemasakan buah terjadi jauh lebih cepat.

Etilen tidak hanya dihasilkan oleh tumbuhan itu sendiri tapi juga ada zat etilen sintetik. Itu berupa etepon, asam 2 kloroetifosfonat.

Etilen sintetik Itulah yang sering digunakan para petani atau pedagang buah untuk mempercepat proses pemasakan buah. Salah satu contoh etilen sintetik yang sering digunakan adalah karbit.

Fungsi :

1. Memicu proses pematangan buah lebih cepat

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: scrib.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x