Kumpulan Contoh Soal PAS / UAS THE Strategi Pembelajaran di SD PDGK4105 dan Jawaban, Yuk Belajar Bersama

- 24 Desember 2023, 09:11 WIB
Kumpulan Contoh Soal PAS / UAS THE Strategi Pembelajaran di SD PDGK4105 dan Jawaban, Yuk Belajar Bersama
Kumpulan Contoh Soal PAS / UAS THE Strategi Pembelajaran di SD PDGK4105 dan Jawaban, Yuk Belajar Bersama /Pexels.com /Monstera Production/

(1) Pengungkapan pertanyaan secara jelas dan singkat
(2) Pemberian acuan
(3) Pemusatan
(4) Pemindahan giliran
(5) Penyebaran
(6) Pemberian waktu berpikir
(7) Pemberian tuntunan

Rumusan pertanyaan kepada siswa dengan mengacu kepada komponen keterampilan bertanya dasar:

(1) Berapa jumlah persegi kecil yang menutupi satu sisi persegi besar?
(2) Apakah jumlah persegi kecil yang menutupi setiap sisi persegi besar sama?
(3) Berapa jumlah seluruh persegi kecil yang menutupi persegi besar?
(4) Bagaimana cara cepat menentukan jumlah seluruh persegi kecil yang menutupi persegi besar?

3. Fauzan adalah siswa kelas V di SDN Sukaasih.

Ia termasuk ke dalam kelompok anak yang pasif, lambat dalam memahami materi pembelajaran dan sulit berinteraksi dengan sesama siswa yang lainnya di kelas.

Pada saat mengerjakan tugas yang diberikan secara kelompok, dia cenderung menyendiri dan tidak mau bergabung dengan teman sekelompoknya.

Karena cukup lamban dalam mengerjakan tugasnya secara mandiri, seringkali Fauzan tertinggal pada saat pembelajaran.

Bu Hafizah pernah mencoba untuk mengubah pengelompokkan di kelas tersebut.

Tujuannya agar Fauzan dapat bersosialisasi dan bekerjasama dengan temannya.

Namun, ternyata hal ini semakin menyulitkan Fauzan untuk berinteraksi dengan teman-temannya. Ia juga menjadi bahan olok-olok temannya. Sebagai seorang guru, Bu Hafizah menyadari permasalahan yang terjadi.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: osnipa.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x