Teori Kedaulatan Rakyat Dikemukakan Juga Imanuel Kant, Plato, John Locke, Jean-Jacques Rousseau Dalam Teori

- 19 Desember 2023, 12:42 WIB
Teori Kedaulatan Rakyat Dikemukakan Juga Imanuel Kant, Plato, John Locke, Jean-Jacques Rousseau Dalam Teori
Teori Kedaulatan Rakyat Dikemukakan Juga Imanuel Kant, Plato, John Locke, Jean-Jacques Rousseau Dalam Teori /Pexels.com /Element5 Digital/

Jika rakyat tidak berkehendak atas keputusan penguasa, maka rakyat dapat melakukan caranya sendiri untuk menunjukkan kedaulatannya.

Teori ini dimunculkan untuk mengimbangi kekuasaan tunggal raja atau pemimpin agama yang bersifat mutlak.

Berbeda dengan kekuasaan tunggal, kekuasaan rakyat dapat mengarahkan jalannya pemerintahan.

Jika rakyat merasa penguasa sudah tidak sesuai dengan hati nurani rakyat, maka rakyat berhak untuk mengganti pemimpinnya.

Teori ini merupakan dasar bagi berdirinya negaranegara demokrasi baik demokrasi langsung dan tidak langsung (perwakilan) munculnya Trias Politica.

Pertanyaan:

a) Coba tentukan bagaimana cara melembagakan rakyat menurut konsep Plato, mengingat tujuan utama teori ini adalah mengimbangi kekuasaan tunggal dari raja atau pemimpin agama.

b) Dari pendapat John Locke berkaitan kedaulatan rakyat, analisislah apa yang melatarbelakangi 2 aspek (legislatif dan eksekutif) saja yang dipisahkan?

c) Coba analisislah apa kelemahan mendasar Teori Kedaulatan Rakyat yang memunculkan istilah vox populi vox dei (suara rakyat adalah suara Tuhan) bila diterapkan secara murni di suatu negara

Jawaban

a) Teori Plato

Plato, dalam karyanya "Republik," menyajikan konsep negara ideal yang dipimpin oleh filosof-raja atau pemimpin yang bijaksana.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah