75 Soal PAT PKWU Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal UKK UAS PAT Prakarya Kelas 8 SMP K13

- 25 Mei 2023, 12:01 WIB
Soal PAT PKWU Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal UKK UAS PAT Prakarya Kelas 8 SMP Kurikulum 2013
Soal PAT PKWU Kelas 8 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Contoh Soal UKK UAS PAT Prakarya Kelas 8 SMP Kurikulum 2013 /Pexels.com / Ella Olsson/

Soal 27. Perhatikan pernyataan berikut:
1) Batok kelapa 4) Kerang
2) Pecahan keramik 5) Botol kaca
3) Sisik ikan 6) Potongan logam

Yang merupakan contoh limbah organik keras ditunjukkan angka .....
A. 2) – 5) – 6) C. 2) – 4) – 6)
B. 1) – 3) – 5) D. 1) – 3) – 4)

Jawaban: D

Soal 28. Salah satu manfaat akar Sorgum, ketika di konsumsi oleh tubuh manusia, adalah…

A. Menyembuhkan sembelit
B. Mengurangi lonjakan kadar gula
C. Menurunkan berat badan
D. Memperlancar peredaran darah

Jawaban: C

Soal 29. Salah satu teknik mengolah bahan makanan yang terlebih dahulu ditumis bumbunya, dan direbus dengan cairan serta direbus dengan api sedang, merupakan teknik…

A. Stewing
B. Braising
C. Boiling
D. Poaching

Jawaban: C

Soal 30. Bahan lunak buatan yang mempunyai wujud bubuk, dan berbentuk adonan kental yang mengeras ketika didiamkan, adalah …

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah