20 Sekolah Dasar (SD) Negeri dan Swasta Terbaik di Kabupaten Kediri di Tahun 2023, Akreditasi A

- 24 Februari 2023, 08:49 WIB
20 Sekolah Dasar (SD) Negeri dan Swasta Terbaik di Kabupaten Kediri di Tahun 2023, Akreditasi A
20 Sekolah Dasar (SD) Negeri dan Swasta Terbaik di Kabupaten Kediri di Tahun 2023, Akreditasi A /Tangkap Layar Google Miss Dhe/

Bila ingin memasukkan anak di sekolah ini, maka bisa mendatangi lokasinya di Karangrejo, Kec. Ngasem, Kabupaten Kediri, Jawa Timur 64129. Supaya lebih gampang bisa juga dengan menelusuri link Google Maps berikut https://goo.gl/maps/9Bwg4AQhRm82eTz49.

2. SD Negeri Karangrejo 1

Lanjut rekomendasi sekolah yang kedua dalam daftar ini yakni SD Negeri Karangrejo 1. Sekolah ini beralamat di Karangrejo, Kec. Ngasem, Kabupaten Kediri, Jawa Timur 64182, dengan link Google Maps berikut https://goo.gl/maps/r5YT5vbpxc9qpQF58.

Sehubungan kualitas kegiatan belajar mengajar yang diberikan untuk murid tidak perlu diambil pusing. Lantaran instansi ini telah terbukti mempunyai NPSN dengan nomor 20511740, dengan akreditasi A yang unggul.

3. SD Negeri Gogorante

Setelahnya sekolah yang wajib untuk dipertimbangkan yaitu SD Negeri Gogorante. Hal itu karena SD Negeri Gogorante telah lama dikenal bagus dengan akreditasi A juga NPSN nomor 20512529 yang telah terigistrasi resmi.

Lokasi sekolah ini, sangat gampang untuk dikunjungi, yakni di Jl. Dandang Gendis No.681a, Gogorante, Kec. Ngasem, Kabupaten Kediri, Jawa Timur 64182. Agar lebih memudahkan lagi, dapat juga dengan mencari pada link Google Maps yang diberikan ini https://goo.gl/maps/f69gNirH4BYAqjru5.

4. SD Islam Terpadu Bina Insani Kediri

Pada urutan keempat rekomendasi daftar sekolah terbaik di Kabupaten Kediri ini yaitu SD Islam Terpadu Bina Insani Kediri, yang beralamatkan di Jl. Jaya Katwang No.274, Karangrejo, Kec. Ngasem, Kabupaten Kediri, Jawa Timur 64182. Lembaga ini sangat gampang dicari dengan mengakses link Google Maps berikut https://goo.gl/maps/SPgKGvWZMqMhZtbZ6.

Tiap wali siswa tidak perlu mengkhawatirkan terkait kualitas pembelajarannya, dikarenakan lembaga ini telah punya akreditasi A. Selain itu juga telah teregistrasi NPSN resmi dengan nomor 20512706.

5. SD Negeri Ngasem

Saat membicarakan instansi pendidikan dasar terbaik yang terdapat di Kabupaten Kediri, maka SD Negeri Ngasem akan termasuk dalam satu listnya. Tidak lain karena instansi tersebut mempunyai legalisasi dengan NPSN bernomor 20511788, sekaligus punya akreditasi A.

Keberadaan instansi ini, sangat gampang untuk dijangkau, yaitu di Jl. Tegalan No.07, Ngasem, Kec. Ngasem, Kabupaten Kediri, Jawa Timur 62154. Agar lebih mudah lagi, bisa juga dengan mencari pada link Google Maps yang disajikan berikut https://goo.gl/maps/tFhabUHUsQXe7fsj6.

6. SD Negeri Namba'an 2

Kemudian sekolah yang wajib untuk dimasukkan list ialah SD Negeri Namba'an 2. Ini karena SD Negeri Namba'an 2 telah diyakini punya kualitas di atas rata-rata dengan akreditasi A serta NPSN nomor 20511783 yang telah terigistrasi resmi.

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: sekolah.data.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah