Tokoh yang Mempelopori Konsepsi yang Menyatakan Bahwa Laut Itu Dapat Diambil dan Dimiliki, Jawabannya

- 17 Januari 2023, 16:44 WIB
Tokoh yang Mempelopori Konsepsi yang Menyatakan Bahwa Laut Itu Dapat Diambil dan Dimiliki, Jawabannya
Tokoh yang Mempelopori Konsepsi yang Menyatakan Bahwa Laut Itu Dapat Diambil dan Dimiliki, Jawabannya /Pexels.com/ Daniel Jurin/

a. Huge de Groot
b. Jhon Sheldon
c. Miriam Budiardjo
d. Sunarko
e. George Jellineck

Jawaban:

Merunut dasar teori yang relevan dengan konsep PKN, maka jawaban yang akurat adalah b. Jhon Sheldon. 

Pembahasan:

Jhon Sheldon merupakan seorang tokoh penting yang mengemukakan mengenai konsepsi res nullius yang menyatakan bahwa laut pada hakikatnya tidak ada yang memiliki.

Baca Juga: Kementrian yang Bertugas Melakukan Sinkronisasi dan Koordinasi Urusan Kementerian-Kementerian, Jawabannya

Oleh karena itu negara bisa mengambilnya dan memilikinya untuk dimanfaatkan sesuai dengan kebutuhan negara tersebut.

INFOTEMANGGUNG.COM tidak mengizinkan artikel dicopy paste atau dilakukan sindikasi dengan alasan apapun.

Itulah tadi pembahasan yang dapat diuraikan terkait permasalahan Tokoh yang mempelopori konsepsi yang menyatakan bahwa laut itu dapat diambil dan dimiliki oleh masing-masing negara adalah yang disebutkan.

Pemaparan yang diberikan tersebut bisa dijadikan sebagai referensi dalam belajar perihal PKN dan materi lain yang berkaitan.

Baca Juga: Di Bawah Ini yang Bukan Merupakan Kementerian yang Menangani Urusan Pemerintahan dalam Rangka, Jawabannya

Terakhir, untuk lebih mengerti pertanyaan Tokoh yang mempelopori konsepsi yang menyatakan bahwa laut itu dapat diambil dan dimiliki oleh masing-masing negara adalah atau mata pelajaran PKN, maka alangkah tepatnya apabila baca juga pemaparan lain yang ada di sini.***

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x