Terungkap! Jawaban Mengapa dalam Mengajarkan Materi Bilangan Bulat di SD Beberapa Buku Pelajaran Matematika SD

- 24 Oktober 2022, 13:12 WIB
Ilustrasi belajar di kelas. Terungkap! Jawaban Mengapa dalam Mengajarkan Materi Bilangan Bulat di SD Beberapa Buku Pelajaran Matematika SD
Ilustrasi belajar di kelas. Terungkap! Jawaban Mengapa dalam Mengajarkan Materi Bilangan Bulat di SD Beberapa Buku Pelajaran Matematika SD /Pixabay.com/14995841.

INFOTEMANGGUNG.COM – Dalam mengajarkan materi bilangan bulat di SD beberapa buku pelajaran matematika SD banyak bentuk-bentuk penyampaian konsep yang kurang tepat. Buku matematika SD banyak yang kurang cermat dalam menjelaskan mengenai prinsip kerja garis bilangan.

Belum lagi masalah dimana guru kurang cakap dalam menjelaskan prinsip garis bilangan kepada siswa SD.

Hasilnya, mereka menjadi salah memahami konsep dan kesulitan ketika menjumpai model-model garis bilangan. Hal ini padahal dijelaskan dalam modul pembelajaran matematika.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Apa yang Dapat Dipelajari dari Anjungan Khusus yang Dikelola oleh Sekretariat ASEAN, Tema 5

Berikut ini adalah penyebab mengapa dalam mengerjakan materi bilangan bulat di SD beberapa buku pelajaran SD banyak yang bentuk-bentuk penyampaian konsep yang kurang tepat:

1. Tidak Konsisten dalam Menuliskan Penggunaan Garis Bilangan

Contoh yang paling sering terjadi adalah penggunaan tanda anak panah yang sembrono untuk operasi pengurangan. Tanda anak panah selalu digunakan untuk menunjukkan hasil padahal anak panah bisa dipakai juga untuk menunjukkan hasil dari operasi hitung.

Baca Juga: Untuk Menjadi Guru yang Dapat Menghadapi Perubahan Zaman yang Dinamis, Keterampilan Apa yang Perlu Dimiliki?

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro

Sumber: Modul Pembelajaran Matematika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah