Eksplorasi Konsep Modul 1.1 Guru Penggerak Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional - Ki Hadjar Dewantara

- 19 Juni 2024, 08:19 WIB
Eksplorasi Konsep Modul 1.1 Guru Penggerak Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional - Ki Hadjar Dewantara
Eksplorasi Konsep Modul 1.1 Guru Penggerak Refleksi Filosofis Pendidikan Nasional - Ki Hadjar Dewantara /Pexels.com / Roxanne Minnish/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah eksplorasi konsep modul 1.1 Guru Penggerak refleksi filosofis pendidikan nasional - Ki Hadjar Dewantara.

Kali ini kita akan membahas eksplorasi konsep modul 1.1 Guru Penggerak refleksi filosofis pendidikan nasional - Ki Hadjar Dewantara.

Yuk perhatikan ulasan eksplorasi konsep modul 1.1 Guru Penggerak refleksi filosofis pendidikan nasional - Ki Hadjar Dewantara ini.

Baca Juga: KHD Menjelaskan Bahwa Dasar Pendidikan Anak Berhubungan dengan Kodrat Alam dan Kodrat Zaman Kodrat

- Asas Pendidikan Ki Hadjar Dewantara

Contoh Jawaban

Ki Hadjar Dewantara (KHD) membedakan secara jelas antara pendidikan dan pengajaran dalam memahami arti dan tujuan pendidikan.

Menurut KHD, pengajaran (onderwijs) adalah bagian integral dari pendidikan.

Pengajaran merupakan proses pendidikan yang fokus pada pemberian ilmu atau keterampilan yang bermanfaat bagi kecakapan hidup anak, baik secara lahir maupun batin.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah