Administrasi Publik Menjangkau Semua Aspek Kehidupan Masyarakat dalam Perkembangannya, Hal Ini Dapat

- 19 April 2024, 16:16 WIB
Administrasi Publik Menjangkau Semua Aspek Kehidupan Masyarakat dalam Perkembangannya, Hal Ini Dapat
Administrasi Publik Menjangkau Semua Aspek Kehidupan Masyarakat dalam Perkembangannya, Hal Ini Dapat /Pexels.com /Mikael Blomkvist/

Administrasi publik dipandang dalam konteks politik, dan periode ini ditandai dengan kurangnya kerangka kerja intelektual yang jelas.

Paradigma 4: Administrasi Publik sebagai Ilmu Administrasi (1956-1970)

Dalam paradigma ini, administrasi publik mulai menjauh dari ilmu politik dan mencari pendekatan manajemen sebagai ilmu administrasi.

Fokus bergeser ke teknik dan keahlian manajemen yang diterapkan di berbagai lingkungan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Post Test Modul 1 Latihan Pemahaman dan Cerita Reflektif Pembelajaran Terdiferensiasi

Paradigma 5: Administrasi Publik sebagai Administrasi Publik (1970-sekarang)

Selama periode ini, administrasi publik mengalami pemisahan dari manajemen dan ilmu politik.

Organisasi seperti The National Association of Schools of Public Affairs and Administration (NASPAA) didirikan untuk memberikan fokus pada administrasi publik sebagai disiplin yang unik dan independen.

 

Disclaimer:

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: fisip.umsu.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah