Kunci Jawaban Materi 3.4 Penyusunan Program Bimbingan dan Konseling Bagian 2 Pelatihan Bimbingan dan Konseling

- 28 Maret 2024, 10:01 WIB
Kunci Jawaban Materi 3.4 Penyusunan Program Bimbingan dan Konseling Bagian 2 Pelatihan Bimbingan dan Konseling
Kunci Jawaban Materi 3.4 Penyusunan Program Bimbingan dan Konseling Bagian 2 Pelatihan Bimbingan dan Konseling /Pexels.com / Iqwan Alif/

Layanan bimbingan dan konseling membantu perkembangan kompetensi, karakter secara optimal peserta didik. Dalam layanan bimbingan dan konseling, siklus kegiatan bimbingan dan konseling terdiri dari

1 perencanaan layanan
2. analisis kebutuhan
3. pemetaan kebutuhan
4. evaluasi dan refleksi program
5. pelaksanaan program

Urutan yang tepat siklus layanan bimbingan dan konseling adalah

A. 1, 2, 3, 5, 4
B. 3, 1, 2, 5, 4
C. 3, 2, 1, 5, 4

Jawaban

C. 3, 2, 1, 5, 4

Soal 10

Program layanan bimbingan dan konseling di madrasah mempertimbangkan berbagai hal, kecuali

A. memutuskan seluruh pihak madrasah
B. mencakup seluruh fungsi layanan
C. mengatasi masalah individu dan kelompok

Jawaban

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: PINTAR Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah