Contoh Jawaban Eksplorasi Konsep Topik 2 Filosofi Pendidikan Indonesia Guru Penggerak, Yuk Belajar Bersama

- 22 Maret 2024, 09:08 WIB
Contoh Jawaban Eksplorasi Konsep Topik 2 Filosofi Pendidikan Indonesia Guru Penggerak, Yuk Belajar Bersama
Contoh Jawaban Eksplorasi Konsep Topik 2 Filosofi Pendidikan Indonesia Guru Penggerak, Yuk Belajar Bersama /Pexels.com / Pixabay/

Sehingga bisa memperkuat serta melestarikan nilai-nilai budaya yang telah ada secara turun-temurun.

Kemudian yang dapat saya lakukan untuk mewujudkan pendidikan anak ini dengan pengembangan karakter dan pendekatan komunitas masayarakat.

Hal ini dapat diterapkan agar pembelajaran yang dilaksanakan sesuai konteks sosial budaya di daerah.

Mengapa pendidikan murid (anak) perlu mempertimbangkan kodrat alam dan kodrat zaman?

Contoh Jawaban

Pendidikan anak yang baik harus bisa mempertimbangkan perkembangan kodrat alam dan kodrat zaman.

Dua aspek ini memegang peranan penting untuk pembentukan karakter dan perkembangan anak.

Pertama, kodrat alam langsung terkait pemahaman tentang fitrah atau sifat dasar manusia serta keterkaitannya dengan lingkungan dan alam semesta.

Memahami kodrat alam membantu anak untuk mengenali nilai-nilai mendasar seperti empati, rasa hormat terhadap alam dan makhluk hidup, serta rasa syukur atas nikmat-nikmat yang diberikan Tuhan.

Melalui pemahaman ini, anak akan lebih menghargai keberagaman alam dan lingkungan, serta merasa memiliki tanggung jawab terhadap menjaga keseimbangan ekosistem.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah