20 Latihan Soal Beserta Kunci Jawaban PPG Daljab Kemenag 2024 Formatif Pedagogik, Yuk Belajar Bersama

- 22 Februari 2024, 08:58 WIB
20 Latihan Soal Beserta Kunci Jawaban PPG Daljab Kemenag 2024 Formatif Pedagogik, Yuk Belajar Bersama
20 Latihan Soal Beserta Kunci Jawaban PPG Daljab Kemenag 2024 Formatif Pedagogik, Yuk Belajar Bersama /Pexels / Fauxels/

A. Memberikan acuan
B. Melaksanakan tes awal
C. Memberikan bimbingan
D. Membuat kaitan
E. Meningkatkan motivasi

Kunci Jawaban: D

Soal 6

Dalam mempersiapkan pembelajaran seorang guru akan selalu bertemu dengan istilah silabus dan RPP. Silabus dan RPP sama-sama sebagai rencana proses pembelajaran, perbedaannya adalah sebagai berikut

A. Silabus berisi kompetensi dasar sedangkan rpp mengarahkan kegiatan belajar untuk mencapai kompetensi dasar
B. Silabus bersumber dari standar isi dan standar lulusan, sedangkan RPP bersumber dari standar kompetensi lulusan
C. RPP dibuat oleh setiap guru, sedangkan silabus dibuat oleh tim guru
D. RPP dan silabus keduanya disusun oleh setiap satan pendidikan.
E. Dalam silabus dijelaskan metode, media pembelajaran, sumber belajar, langkah-langkah pembelajaran, evaluasi secara rinci

Kunci Jawaban: A

Soal 7

Menerapkan berbagai pendekatan, strategi, metode dan teknik pembelajaran yang mendidik secara kreatif dengan mengintegrasikan teknologi merupakan kompetensi inti pedagogik pada aspek…

A. Penguasaan terhadap karateristik peserta didik
B. Penguasaan pada teori belajar dan prinsip-prinsip pembelajaran
C. Pengembangan kurikulum
D. Penyelenggaraan pembelajaran yang mendidik
E. berkomunikasi pada peserta didik

Kunci Jawaban: B

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah