Pemahaman Baru Apa yang Anda Dapatkan Setelah Mempelajari Prinsip Understanding By Design Dalam Merancang

- 31 Desember 2023, 14:11 WIB
Pemahaman Baru Apa yang Anda Dapatkan Setelah Mempelajari Prinsip Understanding By Design Dalam Merancang
Pemahaman Baru Apa yang Anda Dapatkan Setelah Mempelajari Prinsip Understanding By Design Dalam Merancang /pexels.com/Anastasia Shuraeva/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah jawaban pemahaman baru apa yang Anda dapatkan setelah mempelajari prinsip Understanding by Design dalam merancang pembelajaran dan asesmen, simak pembahasannya.

Pertanyaan pemahaman baru apa yang Anda dapatkan setelah mempelajari prinsip Understanding by Design dalam merancang pembelajaran dan asesmen ini menarik untuk dibahas.

Yuk simak pembahasan pemahaman baru apa yang Anda dapatkan setelah mempelajari prinsip Understanding by Design dalam merancang pembelajaran dan asesmen.

Baca Juga: Rancangan Asesmen Sesuai dengan Tujuan dan Bermakna Bagi Murid Tertuang Dalam Modul Ajar, Simak Jawabannya

Pertanyaan diatas menjelaskan tentang prinsip Undestanding by Design (UbD).

Dilansir dari website garuda.kemdikbud.go.id menjelaskan bahwa Undestanding by Design (UbD) ini merupakan sebuah pendekatan pembelajaran yang menekankan pada tujuan pembelajaran itu sendiri.

Mungkin disini teman-teman bertanya mengapa harus menggunakan prinsip UbD?

Prinsip UbD ini digunakan untuk membantu memastikan bahwa kurikulum sesuai dengan keterampilan guru dan peserta didik.

Nah, sekarang sobat Quena sudah mengetahui apa itu prinsip UbD beserta ruang lingkupnya.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: garuda.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah