20 Latihan Soal UAS / PAS PJOK Kelas 9 Semester 1 Terbaru Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawaban

- 7 Desember 2023, 13:55 WIB
20 Latihan Soal UAS / PAS PJOK Kelas 9 Semester 1 Terbaru Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawaban
20 Latihan Soal UAS / PAS PJOK Kelas 9 Semester 1 Terbaru Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawaban /Pexels.com /pixabay/

Jawaban: C

14. Posisi jari-jari tangan yang benar saat melakukan passing atas bola voli adalah

A. direnggangkan
B. Dirapatkan
C. Ditekuk
D. dikepalkan

Jawaban: A

15. Posisi tangan saat melakukan passing bawah pada permainan bola voli adalah

A. direnggakngkan dan ditekuk
B. direnggangkan dan lurus
C. dirapatkan dan ditekuk
D. dirapatkan dan lurus

Jawaban: D

16. Pada saat melakukan passing bawah bola voli, bola akan diarahkan lurus keatas maka posisi tangan pada saat bola lepas dari tangan adalah

A. Tangan diayun lurus ke depan
B. tangan diayun lurus ke atas
C. tangan diayun sampai belakang
D. Tangan diayun lurus ke samping

Jawaban: B

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: quizizz.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah