Hukum Newton I, II dan II: Pengertian, Rumus, dan Penerapannya (Pelajaran Fisika Kelas XI SMA / MA)

- 21 September 2023, 17:03 WIB
Hukum Newton I, II dan II: Pengertian, Rumus, dan Penerapannya (Pelajaran Fisika Kelas XI SMA / MA)
Hukum Newton I, II dan II: Pengertian, Rumus, dan Penerapannya (Pelajaran Fisika Kelas XI SMA / MA) /pexels.com/Skylar Kang/

INFOTEMANGGUNG.COM - Pelajar kelas 11, inilah pembahasan teori Hukum Newton I, II dan II: pengertian, rumus, dan penerapannya yaitu pelajaran Fisika kelas XI SMA / MA.

 

Pembahasan teori Hukum Newton I, II dan II: pengertian, rumus, dan penerapannya yaitu pelajaran Fisika kelas XI SMA / MA kita awali dengan pengertian Hukum Newton.

Pengertian Hukum Newton

Para siswa kelas 11 SMA pasti sudah familiar dengan Hukum Newton dari ilmuwan fisika terkenal, Sir Isaac Newton. Pengkajian tentang Hukum Newton telah diajarkan sejak SMP. Hukum gerak benda dalam ilmu fisika sangat terkait dengan kehidupan sehari-hari kita, sehingga kita dapat dengan mudah menemukan penerapan Hukum Newton di sekitar kita.

Baca Juga: Kunci Jawaban Sejarah Kelas 11 SMA Halaman 68 69 Kurikulum Merdeka: Mengapa Persatuan Begitu Penting

Pemahaman tentang ilmu fisika ini sangat bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari. Selain itu, jika siswa dapat menguasai materi Hukum Newton, mereka akan lebih mudah dalam menyelesaikan soal-soal fisika yang berkaitan dengan gerak benda.

Berikut ini penjelasan tentang Hukum Newton, mulai dari pengertian, rumus, contoh kasus, dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari:

Hukum Newton terdiri dari 3 hukum, dan setiap hukum memiliki hubungan erat dengan fenomena sehari-hari yang dapat dihitung dengan rumus.

Teori ini ditemukan oleh ilmuwan fisika terkenal, Sir Isaac Newton. Ketiga bagian Hukum Newton yang ditemukannya berkaitan dengan pengaruh gaya pada benda yang bergerak. Jadi, apa itu Hukum Newton?

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x