Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 37 38 : Ungkapan Memersuasi dengan Tiga Pendekatan

- 24 Agustus 2023, 13:49 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 37 38 : Ungkapan Memersuasi dengan Tiga Pendekatan
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 37 38 : Ungkapan Memersuasi dengan Tiga Pendekatan /Pexels/Jane Doan/

Halaman 38

Di halaman sebelumnya, siswa diminta untuk membandingkan informasi yang didapatkan dari ketiga contoh model laporan.

Buatlah ungkapan dengan tujuan meyakinkan orang untuk menanam pohon.

Jawaban:

Etika: Pohon di hutan adalah paru-paru dunia. Menanam pohon merupakan salah satu cara yang bisa dipakai manusia agar keberlangsungan hidup manusia dan makhluk lainnya tetap terjaga.

Dengan menanam pohon hari ini, hasilnya bisa dipetik oleh anak cucu kita nantinya.

Emosi: Apa yang akan terjadi jika tak ada lagi pohon di sekitar kita?

Tentunya pasokan udara bersih akan berkurang, udara tercemar membuat sakit, tak ada lagi tempat healing dan keberlangsungan makhluk hidup pasti terganggu.

Udara kotor dan kurangnya pasokan makanan mungkin akan menimpa kita jika kita tak mulai berbuat sesuatu saat ini.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 78 Kurikulum 2013, Semester 1: Tumbuhan Angiospermae

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah