40 Soal KSM MI Matematika Terintegrasi Tingkat Kabupaten Tahun 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 5 Juli 2023, 13:45 WIB
40 Soal KSM MI Matematika Terintegrasi Tingkat Kabupaten Tahun 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban
40 Soal KSM MI Matematika Terintegrasi Tingkat Kabupaten Tahun 2022, Lengkap dengan Kunci Jawaban /pexels.com/nothing ahead/

(A) 4.060
(B) 12.180
(C) 17.400
(D) 18.200

Jawab: B. 12.180 butir


14. Perhatikan potongan surah ad-Dhuha berikut

ىوﺎﻓ ﺎﻤﻴﺘﻳ كﺪﺠﻳ ﻢﻟا ﺮﺘﻓ ﻚﺑر ﻚﻴﻄﻌﻳ فﻮﺴﻟو ﻰﻟو ا ﻦﻣ ﻚﻟ ﺮﻴﺧ ةﺮﺧ ﻟو ﻰﻠﻗ ﺎﻣو ﻚﺑر ﻚﻋدو ﺎﻣ ﻰﺠﺳ اذا ﻞﻴﻟاو ﻰﺤﻀﻟاو

Misalkan ♥ dan ♦ adalah dua bilangan serta didefinisikan operasi * sebagai berikut: ♥ * ♦ = ♥ + ♦ + ♥ × ♦. Jika a adalah banyaknya bacaan mad badal dan b banyaknya bacaan mad thobi’i pada potongan surah di atas, maka bilangan ♥ yang memenuhi ♥ * a = b adalah <@isian> .

Jawab: 36

Baca Juga: Ayo Berlatih! 25 Soal UKK/PAT Qur'an Hadits Kelas 3 MI Semester Genap

15. Diketahui dua bilangan asli a dan b. KPK (a,b) = x dan FPB (a, b) = y, dengan x dan y berturut-turut adalah banyak ayat surah al-Mutaffifin dan banyak ayat surah an-Nasr. Banyaknya kemungkinan pasangan bilangan a dan b adalah <@isian> .

Jawab: Tak Terhingga


16. Rofiq mendaftar banyaknya bacaan ikhfa haqiqi pada setiap surah dari surah al-Ma'un sampai dengan an-Nas. Median dari data yang dicatat Rofiq adalah … .

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah