Yuk Latihan Soal Try Out Rekrutmen TKD BUMN 2023!

- 16 Juni 2023, 12:24 WIB
Yuk Latihan Soal Try Out Rekrutmen TKD BUMN 2023!
Yuk Latihan Soal Try Out Rekrutmen TKD BUMN 2023! /Pexels.com / Jeswin Thomas/

INFOTEMANGGUNG.COM - Tes CPNS BUMN adalah hal yang paling menegangkan sekaligus di ujung tanduk dari para peserta yang sedang berjuang untuk mendapat kursi CPNS yang mereka inginkan.

Latihan yang dilakukan terus-menerus oleh para peserta, bisa menambah tingkat rasa kepercayaan diri bagi mereka.

Mengikuti banyak try out yang ada di buku ataupun internet, merupakan hal yang sering dilakukan oleh para peserta CPNS. Jadi, yuk langsung saja kita bahas soal-soal try out dari tes rekrutmen CPNS BUMN!

Baca Juga: Apa Itu Stakeholder dan Perannya Menangani Konflik?

Berikut soal dan pembahasannya:

1.Satu kata yang tidak memiliki kesamaan dalam hal tertentu dengan kata lain
adalah …

A. Panah
B. Pedang
C. Pisau
D. Belati
E. Kapak

Pembahasan : Kesamaan katanya adalah senjata jarak dekat, maka kata yang tidak memiliki
kesamaan adalah panah yang merupakan senjata jarak jauh.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: Buku "Panduan Sukses Tes BUMN dan CPNS", Tim Presiden Eduka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah