Pasti Bisa! 40 Soal Ujian Sekolah Matematika Kelas 12, Latihan dan Jawaban, Ayo Semangat!

- 27 Maret 2023, 21:13 WIB
Pasti Bisa! 40 Soal Ujian Sekolah Matematika Kelas 12, Latihan dan Jawaban
Pasti Bisa! 40 Soal Ujian Sekolah Matematika Kelas 12, Latihan dan Jawaban /CT/

INFOTEMANGGUNG.COM – 40 Soal Ujian Sekolah Matematika kelas 12 ini disusun agar bisa dimanfaatkan untuk para siswa kelas 12 dalam berlatih. Materi yang mendasari soal-soal ini merupakan bahasan dari inti pembelajaran siswa kelas 12. Jadi dasarnya sudah dikuasai oleh para siswa, tinggal melatihnya saja.

 

Dalam soal-soal ini, setiap soal langsung diberikan jawabannya. Tujuannya adalah sebagai panduan untuk mencocokkan hasil perhitungan yang dibuat sendiri. Dengan begitu, para siswa tetap berlatih menghitung agar menemukan nilai yang cocok yang diberikan pada jawaban.

Berikut ini adalah 40 soal ujian sekolah Matematika kelas 12 yang lengkap dengan jawabannya. Karena sesuai dengan amteri pelajaran, jangan lupa untuk mengacu pada pembahasan yang ada dalam buku panduan yang digunakan.

Baca Juga: Diketahui Kubus ABCD EFGH dengan Panjang Rusuk 8 cm. Jarak Titik H ke Garis AC Adalah, Matematika Kelas 12

1. Dalam sebuah keranjang A yang berisi 10 buah jeruk, 2 buah jeruk diantarnya busuk, sedangkan dalam krranjang B yang berisi 15 buyah salak, 3 diantaranya busuk. Ibu menghendaki 5 buah buah jeruk dan 5 buah salak tabf baik, peluangnya adalah …..

a. 16/273
b. 26/273
c. 42/273
d. 56/273
Jawaban: A

2. Perhatikan himpunan berikut ini!
2x+4y-2z=-4
-2x-y+3z=2
x+3y+4z=2)
Himpunan penyelesaian yang memenuhi sistem persamaan di bawah ini adalah...

Halaman:

Editor: Carley Tanya

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x