Mengapa Perbedaan Justru Membuat Indonesia Unik, Kunci Jawaban IPAS Kelas 4 Halaman 162 Kurikulum Merdeka

- 13 Maret 2023, 10:39 WIB
Mengapa Perbedaan Justru Membuat Indonesia Unik, Kunci Jawaban IPAS Kelas 4 Halaman 162 Kurikulum Merdeka
Mengapa Perbedaan Justru Membuat Indonesia Unik, Kunci Jawaban IPAS Kelas 4 Halaman 162 Kurikulum Merdeka /pexels.com/JESHOOTS.com//

INFOTEMANGGUNG.COM – Dalam artikel berikut akan menjelaskan terkait kunci jawaban IPAS (Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial) kelas 4 soal mengapa perbedaan justru membuat Indonesia unik yang dapat dijadikan untuk referensi belajar.

Kunci jawaban IPAS kelas 4 ini terdapat dalam Kurikulum Merdeka halaman 162. Pembahasan mengenai soal mengapa perbedaan justru membuat Indonesia unik ini ditulis sesuai dengan pembelajaran yang sedang dipelajari.

Walaupun begitu, jawaban soal bersifat tidak mutlak. Oleh sebab itu siswa masih bisa mencari penjelasan lain yang dirasa relevan.

Baca Juga: Tujuan Utama dari Teks Cerita Inspiratif Adalah, Kelas: IX Bahasa Indonesia

Indonesia merupakan negara majemuk yang dihiasi oleh berbagai perbedaan ras, suku, agama, serta sosial budaya. Lantas mengapa perbedaan justru membuat Indonesia unik

Di bawah ini kunci jawaban IPAS kelas 4 halaman 162 Kurikulum Merdeka soal mengapa perbedaan justru membuat Indonesia unik yang bisa dipelajari:

Soal:

Mengapa perbedaan justru membuat Indonesia unik

Jawaban:

Dengan adanya perbedaan di Indonesia, membuat seseorang mengetahui serta saling mengenal keragaman budaya yang ada di Indonesia. Dengan demikian, Indonesia menjadi beragam serta memiliki ciri khas tersendiri di mata dunia.

Halaman:

Editor: Kurnia Fatchul Ma'rifah

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x