Prinsip Utama Ketika Mengambil Awalan dalam Lompat Jauh adalah? Ini Jawaban yang Tepat dan Pembahasannya

- 12 Maret 2023, 13:04 WIB
Prinsip Utama Ketika Mengambil Awalan dalam Lompat Jauh adalah?
Prinsip Utama Ketika Mengambil Awalan dalam Lompat Jauh adalah? /Pexels.com / Elkhan Ganiyev/

INFOTEMANGGUNG.COM – Pada pelajaran Penjaskes atau PJOK terdapat bab mengenai jenis-jenis lompat, di antaranya adalah lompat jauh, lompat tinggi, dan lompat kangkang. Pembahasan ini akan menjawab soal prinsip utama ketika mengambil awalan dalam lompat jauh adalah? Sebab, soal itu sering muncul ketika ulangan harian, PTS, maupun PAS.

Adik-adik dapat menyimak ulasan ini sebagai referensi belajar mandiri atau kelompok dan mendiskusikannya bersama teman. Soal yang disajikan umumnya berupa pilihan ganda, sehingga siswa bisa memilih jawaban yang dirasa benar.

Pembahasan berikut ini akan memaparkan jawaban yang sifatnya alternatif, oleh sebab itu kebenaranya tidaklah mutlak. Siswa masih dapat mengeksplorasi referensi lainnya untuk melengkapi buku pelajaran Penjaskes atau PJOK supaya semakin padat ilmu.

Baca Juga: Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 165 166 167, Penilaian Materi Atletik Lompat Jauh , Pilihan Ganda dan Esai

Patut diingat bahwa ulasan ini disusun dengan tujuan sebagai bahan berlatih atau belajar, bukan digunakan untuk menyontek ketika ulangan. Maka, gunakanlah dengan sikap yang bijak dan jujur.

Berikut pemaparan jawaban untuk menjawab pertanyaan prinsip utama ketika mengambil awalan dalam lompat jauh adalah? Cermati pembahasannya dari awal sampai selesai.

Soal

Prinsip utama ketika mengambil awalan dalam lompat jauh adalah?

A.) Awalan mulai start hingga akhir tetap

B.) Awalan dengan pelan-pelan hingga di titik akhir

C.) Awalan cepat semakin jauh pelan

D.) Awalan pelan semakin dipercepat mendekati papan tumpu

E.) Kecepatan yang konstan dan pada saat di titik tumpu sangat cepat

Baca Juga: Jelaskan Cara Melakukan Lompat Jauh Gaya Melenting dan Kesalahan yang Sering Terjadi

Jawaban

Pilihan yang sesuai untuk menjawab pertanyaan di atas yaitu opsi D.) Awalan pelan semakin dipercepat mendekati papan tumpu.

Pembahasan

Prinsip awalan lompat jauh adalah serangkaian gerakan dan teknik yang dilakukan sebelum melompat jauh, yang bertujuan untuk memberikan momentum dan memaksimalkan jarak lompatan. Prinsip awalan ini terdiri dari tiga tahap:

1. Run-up

Pada tahap ini, pelari akan berlari sejauh mungkin untuk mendapatkan momentum sebelum melompat. Pelari harus memperhatikan teknik berlari yang baik dan benar agar dapat memaksimalkan kecepatan dan momentum yang dihasilkan.

2. Boarding

Setelah berlari, pelari harus menginjakkan kaki di atas papan loncatan (take-off board) dengan satu kaki di depan dan satu kaki di belakang. Kaki depan harus ditekuk, sedangkan kaki belakang harus lurus. Posisi tubuh harus cenderung mencondong ke depan.

Baca Juga: Jawaban Soal Sahnya Lompatan yang Dilakukan oleh Seorang Atlit dalam Lompat Jauh Menurut Juri Yaitu

3. Take-off

Pada tahap ini, pelari harus memanfaatkan momentum yang telah dihasilkan untuk melompat sejauh mungkin. Gerakan awalan yang tepat adalah dengan menekuk kaki belakang dan mendorong kaki depan ke depan. Posisi tubuh harus tetap condong ke depan hingga mencapai titik puncak lompatan.

Setelah mencapai titik puncak, pelari harus mempersiapkan diri untuk melakukan gerakan landing dengan benar agar tidak terjadi cedera.

Demikian ulasan untuk menyelesaikan soal berupa prinsip utama ketika mengambil awalan dalam lompat jauh adalah? Penjelasan yang telah diuraikan dapat dicermati supaya bisa mempraktikkan lompat jauh dengan benar.***

Disclaimer: INFOTEMANGGUNG.COM tidak mengizinkan artikel dicopy paste atau dilakukan sindikasi dengan alasan apapun. Pembaca disarankan untuk mengeksplorasi referensi lain sebanyak-banyaknya.

Editor: Alif Atalia Gani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x