Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 84, Susunlah Teks Eksposisi (Tesis, Argumen, Penegasan Ulang)

- 4 Maret 2023, 13:11 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 84, Susunlah Teks Eksposisi (Tesis, Argumen, Penegasan Ulang)
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 84, Susunlah Teks Eksposisi (Tesis, Argumen, Penegasan Ulang) /infotemanggung.com/

Berikut kunci jawaban bahasa indonesia kelas 8 halaman 84 yang dapat dijadikan bahan pembelajaran siswa-siswa yang sekarang sedang mengikuti ujian atau ingin memperdalam materi yang telah disampaikan oleh guru, simak di bawah ini:

Kegiatan 3.7

  1. Tulislah sebuah teks eksposisi yang berkaitan dengan isu rendahnya kesantunan berbahasa dalam masyarakat. Adapun langkah-langkah pengembangannya sebagai berikut.
  2. Bacalah berbagai sumber, baik itu berupa surat kabar, internet, ataupun buku-buku yang menjelaskan masalah kesantunan berbahasa.
  3. Lakukan pula pengamatan terhadap kebiasaan berbahasa warga masyarakat di sekitarmu.
  4. Catatlah hal-hal penting, baik yang kamu dapatkan melalui membaca maupun kegiatan pengamatan itu.
  5. Susunlah catatan itu ke dalam kerangka yang berlaku di dalam teks eksposisi, yakni terdiri atas tesis, rangkaian argumen, dan penegasan ulang.
  6. Kembangkanlah kerangka itu menjadi sebuah teks eksposisi yang lengkap dengan memperhatikan pula kaidah-kaidah kebahasaannya.

Jawaban:

Rendahnya Kesantunan dalam berbahasa

Tesis:

Baca Juga: Manfaat Puasa untuk Kesehatan, Beribadah Sambil Memulihkan Kesehatan

Berbagai macam permasalahan sosial dapat dipicu oleh kurangnya kesantunan dalam berbahasa. Berawal dari caci maki kemudian berujung dengan kekerasan fisik. Seperti tawuran antar pelajar, misalnya. Mungkin awalnya hanya sekadar bercanda, tetapi pada akhirnya akan selalu ada pihak yang tersinggung.

Argumen:

Masyarakat pada masa kini berbicara dengan bahasa yang kurang santun dan bahkan cenderung tidak sopan. Dari anak-anak, remaja, hingga orang dewasa dan bahkan politisi Indonesia rata-rata kurang menunjukkan kesantunan dalam berbicara.

Perbincangan sehari-hari tidak luput dari kata-kata kasar dan tidak sopan. Sebutlah ‘anjing’, misalnya. Kata yang satu ini tentu sudah sering terdengar di telinga kita, bahkan banyak yang sudah terbiasa mendengarnya.

Halaman:

Editor: Fauzia Prapita Sari

Sumber: Kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah