Kunci Jawaban Post Test Modul 5, Mengelola dan Meningkatkan Performa Website

- 2 Februari 2023, 13:57 WIB
Kunci Jawaban Post Test Modul 5, Mengelola dan Meningkatkan Performa Website
Kunci Jawaban Post Test Modul 5, Mengelola dan Meningkatkan Performa Website /Pexels/ cottonbro/Pexels

INFOTEMANGGUNG.COM - Seorang Guru tidak boleh tertinggal dengan kemajuan teknologi. Oleh karena itulah hadir kunci jawaban Post Test Modul 5 dengan topik Mengelola dan Meningkatkan Performa Website.

Kunci jawaban Post Test Modul 5, Mengelola dan Meningkatkan Performa Website sesuai dengan judulnya membahas mengenai bagaimana mengelola dan meningkatkan performa website.

Untuk mengetahui kompetensi guru mengenai website, dibutuhkan tes guna mengetahui apakah guru sudah memahami tentang website. Dengan alasan itu dikembangkanlah post test Modul 5 ini yang terdiri dari soal pilihan ganda.

Baca Juga: Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Penguatan Transisi PAUD SD 1: Bagaimana Membangun Lingkungan Belajar Mendukung

Website adalah suatu halaman informasi yang disediakan lewat jalur internet sehingga dapat diakses di seluruh dunia selama ada koneksi dengan jaringan internet. 

Beberapa kegunaan atau manfaat website adalah sebagai profil perusahaan, media promosi, toko online, sarana berbagi informasi, dan dapat untuk menghasilkan uang. 

Website termasuk salah satu media yang sering untuk diakses dan dipakai dalam mencari berbagai informasi dan sarana komunikasi. Jadi memehami modul 5 ini penting bagi guru.

Kunci Jawaban Post Test Modul 5 Mengelola dan Meningkatkan Performa Website

Soal 1. Apakah yang dimaksud dengan web hosting?
A. Tempat untuk menyimpan data website
B. Alat untuk mengelola website
C. Layanan untuk mempublikasikan website
D. Aplikasi untuk membuat website

Jawab yang tepat ialah: C

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x