5 Contoh Permasalahan Sosial Akibat Globalisasi, Dampak yang Harus Diberi Perhatian Khusus

- 26 Januari 2023, 21:27 WIB
5 Contoh Permasalahan Sosial Akibat Globalisasi
5 Contoh Permasalahan Sosial Akibat Globalisasi /pexels.com/Mikhail Nilov/

INFOTEMANGGUNG.COM – Lima contoh permasalahan sosial akibat globalisasi sebenarnya merupakan bagian dari permasalahan yang sudah dihadapi oleh masyarakat umum. Namun jadi terlihat lebih luas karena kini terbuka oleh globalisasi.

Terbukanya arus informasi akibat kemajuan teknologi membuat dunia terasa ‘kecil’ karena hubungan antar negara di dunia terkesan menjadi lebih mudah. Akibatnya, pengaruh dari luar juga akan lebih mudah masuk.

Berikut ini adalah lima contoh permasalah sosial yang timbul akibat globalisasi, yaitu:

Baca Juga: Mengapa Masyarakat Senantiasa Mengalami Perubahan Sosial Budaya, Ini Jawaban Soal Globalisasi Itu

 

1. Kenakalan Remaja

Dalam masanya sedang proses mencari jati diri, mencoba hal baru memang menjadi hal yang sering dilakukan. Sayangnya, terkadang para remaja kurang bisa menyesuaikannya dengan nilai dan norma yang tertanam di masyarakat.

Hal yang paling terlihat adalah pergaulan bebas, penggunaan obat terlarang, dan gaya hidup yang hura-hura. Biasanya terkena pengaruh karena berada pada lingkungan yang memang melakukan hal tersebut.

2. Kriminalitas

Ada empat kategori kriminalitas yang merupakan salah satu permasalahan sosial yang dihadapi masyarakat, yaitu:

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: gramedia.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x