Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 20, Perkalian pada Perpangkatan

- 24 Januari 2023, 11:45 WIB
Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 20
Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 20 /Pexels.com / JESHOOT.com/

Ditanya berapa jumlah perputaran uang di pasar tradisional tersebut selama 1 minggu?
Senin - jumat : 5 × 12 = 60 jam
Sabtu - Minggu : 2 × 18 = 36 jam
Dalam 1 minggu : 60 + 36 = 96 jam
Konversi ke menit : 96 x 60 = 5.760 menit

Banyak perputaran uang = 81.000.000 x 5.760 = 466.560.000.000

466.560 x 1.000.000
466.560 x 106
46.656 x 107
= 4,6656 x 1011

Soal nomor 13

Ditanya volume bola karet setelah proses perendaman?
3 jam = 3 x 3.600 detik = 10.800 detik
Setiap detik diameter bertambah 0,002 mm
Dalam 3 jam diameter bertambah = 10.800 x 0,002 mm = 21,6 mm = 2,16 cm

Jari-jari dalam 3 jam bertambah = 2,16/2 = 1,08 cm
r = 3,5 + 1,08 = 4,58 cm

V = 4/3 . π . r³
V = 4/3 x 3,14 x 4,58³
V = 402,221 cm³

Sekian penyajian Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 20. Kunci jawaban ini tidak seratus persen benar.

Jika terdapat jawaban dan pembahasan yang kurang tepat, bisa mencari sumber-sumber lain untuk acuan belajar kalian.

Apabila kalian tidak paham atas pembahasan yang telah dijabarkan, alangkah baiknya untuk mendiskusikannya kepada guru ataupun teman.***

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Buku Matematika Kurikulum 2013 Revisi 2018 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah