3 Model Pembelajaran Primadona dalam Kurikulum Merdeka

- 21 Januari 2023, 08:44 WIB
Penerapan Model Pembelajaran Merdeka Belajar
Penerapan Model Pembelajaran Merdeka Belajar /Pexels.com / Roman Odintsov/

Baca Juga: 5 Langkah Penting Pembelajaran Berbasis Proyek dalam Kurikulum Merdeka

2. Pembelajaran kooperatif

Pembelajaran kooperatif (Cooperative Learning) merupakan pembelajaran berkelompok dimana menempatkan satu siswa pandai dalam kelompok untuk membahas soal tertentu yang kemudian dipaparkan dalam bentuk presentasi. Dalam proses presentasi tersebut terdapat tanggapan dan sanggahan sehingga menciptakan interaksi dalam proses belajarnya.

Model pembelajaran ini sangat bagus karena terjadinya komunikasi informal antar siswa yang membuat siswa menjadi lebih paham akan materi, siswa yang terlambat dalam memahami materi dapat terbantu oleh siswa yang lebih pandai dalam pembelajarannya. Model pembelajaran ini juga mampu meningkatkan pembentukan karakter siswa sehingga menghasilkan lulusan yang berkualitas.

3. Pengolahan bergambar

Model pembelajaran pengolahan bergambar atau Picture and Picture (PnP) adalah model pembelajaran yang menggunakan gambar sebagai media yang menarik dalam diskusi berkelompok.

Gambar-gambar yang digunakan dalam model pembelajaran ini memiliki keterkaitan hubungan satu sama lain dan berurutan. Dengan penerapan model pembelajaran ini mampu meningkatkan keaktifan siswa, kreatifitas siswa, dan daya inovasi siswa.

Demikianlah 3 model pembelajaran yang menjadi primadona dalam mewujudkan keberhasilan penerapan kurikulum merdeka. Dengan berfokus pada 3 model ini saja diharapkan dapat mencetak generasi-generasi penerus bangsa yang berkualitas.***

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x