Modul 1.3 Visi Guru Penggerak, Simak Referensi Visi yang Bisa Dijadikan Inspirasi untuk Membuat Jurnal Dwi Min

- 20 Januari 2023, 20:33 WIB
Modul 1.3 Visi Guru Penggerak
Modul 1.3 Visi Guru Penggerak /Pexels.com / Ron Lach/

Tanggung jawab yang dimaksud misalnya, ketika mereka selesai menjalankan aktivitas praktik di kelas maupun luar kelas, mereka dapat membereskan peralatannya secara mandiri. Dengan begitu, mereka akan terbiasa bersikap tanggung jawab atas apa yang sudah dilakukannya.

gurBaca Juga: Restitusi adalah Guru Penggerak yang Baik Dalam Menerapkan Konsep Disiplin Positif, Ini Penjelasannya

Terbentuknya Peserta Didik yang Berkarakter Baik dan Berjiwa Pemimpin

Pembentukan karakter baik merupakan salah satu fokus yang diprioritaskan dalam pendidikan saat ini. Maka, itu pulalah yan menjadi visi saya dalam menjalani Program Guru Penggerak.

Penting bagi setiap individu untuk memiliki karakter yang baik dan tegas. Maka dari itu, selain berkarakter baik, peserta didik juga akan dibentuk untuk mampu memiliki jiwa pemimpin.

Pemimpin tidak harus selalu memimpin kelompok dalam ukuran yang besar. Dalam visi ini, setidaknya peserta didik mampu menjadi pemimpin bagi diri mereka sendiri. Mereka bisa membawa dirinya untuk melakukan tugas dengan baik sebagaimana yang diharapkan.

Karakter yang baik dan berjiwa pemimpin yang peserta didik punyai diharapkan mampu mengantarkan mereka kepada bakat dan minat yang ada di dalam dirinya.

Baca Juga: Modul 2.2 Guru Penggerak Pembelajaran Sosial dan Emosional, Cara Bertahan dari Masalah

Demikian ulasan tentang Modul 1.3 Visi Guru Penggerak yang dapat menjadi pemantik ide bagi para peserta atau calon guru penggerak.

Ulasan ini sifatnya hanya sebagai referensi, sehingga para calon guru penggerak bisa mengembangkan jawabannya sesuai dengan materi yang sudah diperoleh selama mengikuti Program Guru Penggerak.***

Disclaimer: INFOTEMANGGUNG.COM tidak mengizinkan artikel dicopy paste atau dilakukan sindikasi dengan alasan apapun. Pembahasan di atas sifatnya hanya rujukan tambahan. Pembaca dapat mengeksplorasi referensi lain sebanyak-banyaknya.

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: gurusiana.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x