Manakah yang Merupakan Langkah-Langkah dalam Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila

- 29 Desember 2022, 11:34 WIB
Manakah yang Merupakan Langkah-Langkah dalam Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
Manakah yang Merupakan Langkah-Langkah dalam Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila /Pexels.com / Erich Mufasa/

Akhirnya, pelaksanaan projek bisa mulai dilaksanakan setelah semua persiapan setelah selesai. Saat memulai kegiatan, bisa diawali dengan pernyataan pemantik dan permasalahan yang dialami dari peserta didik.

Kemudian, guru bisa menjalankan projek sesuai dengan modul yang telah disiapkan dan disusun sebelumnya dengan berkolaborasi bersama.

11. Melaksanakan Asesmen dan Perayaan Projek

Guru bisa juga menyelingi kegiatan projek dengan asesmen-asesmen formatif yang telah disiapkan sebelumnya untuk melihat kemampuan dimensi yang telah dikuasai siswa.

12. Menentukan Pengolahan Asesmen dan Pelaporan Projek

Hasil dari seluruh asesmen yang telah dilakukan, baik formatif dan sumatif dijadikan bahan laporan ke bentuk rapor projek. Isi dari rapor itu tentang capaian dimensi yang dikuasai oleh peserta didik

13. Evaluasi dan Tindak Lanjut Projek

Langkah terakhir adalah melakukan evaluasi dari keseluruhan projek yang telah dilaksanakan. Evaluasi yang dilakukan harus bersifat menyeluruh, fokus pada proses, dan melibatkan peserta didik.

Itulah penjelasan dari pertanyaan manakah yang merupakan langkah-langkah dalam projek penguatan profil pelajar Pancasila yang harus diketahui oleh para pendidik.***

 

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: gmc.sch.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah