Upaya yang Dilakukan Guru dalam Pembelajaran untuk Menghadapi Tingkat Kecerdasan Siswa yang Berbeda adalah?

- 15 Desember 2022, 21:27 WIB
Upaya yang Dilakukan Guru dalam Pembelajaran untuk Menghadapi Tingkat Kecerdasan Siswa yang Berbeda adalah?
Upaya yang Dilakukan Guru dalam Pembelajaran untuk Menghadapi Tingkat Kecerdasan Siswa yang Berbeda adalah? /Pexels.com / Pavel Danilyuk/

INFOTEMANGGUNG.COM – Siswa yang mengikuti pembelajaran di kelas memiliki tingkat kecerdasan yang berbeda-beda. upaya yang dilakukan guru dalam pembelajaran untuk menghadapi tingkat kecerdasan siswa yang berbeda diantaranya adalah?

Guru perlu melakukan upaya tertentu supaya di antara siswa tersebut tidak ada kesenjangan yang besar.

Hal yang patut diperhatikan juga yaitu guru perlu memberikan perhatian yang adil agar tidak muncul kecemburuan dan rasa pilih kasih pada diri siswa.

Ada kalanya siswa yang tingkat kecerdasannya kurang akan merasa dirinya tidak pandai, lantas merasa rendah diri.

Baca Juga: Dengan Kemajuan Teknologi saat ini, Media Pembelajaran Digital Dinilai Cocok bagi Siswa Abad ke-21

Padahal, tingkat kecerdasan bisa dilatih dan setiap anak memiliki jenis kecerdasan yang berbeda-beda.

Di sinilah peran guru sangat dibutuhkan untuk tetap mampu membangun kecerdasan intelegensi sekaligus kepercayan diri siswa.

Pembahasan ini akan mengulas upaya-upaya yang sekiranya bisa menjadi alternatif bagi guru dalam menghadapi tingkat kecerdasan siswa yang tidak sama.

Soal

Upaya yang dilakukan guru dalam pembelajaran untuk menghadapi tingkat kecerdasan siswa yang berbeda diantaranya adalah?

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: masse.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x