Jawaban Pertanyaan Dibawah ini Merupakan Contoh Penerapan Perilaku Jujur di Sekolah Kecuali?

- 30 Agustus 2022, 10:09 WIB
dibawah ini merupakan contoh penerapan perilaku jujur di sekolah kecuali
dibawah ini merupakan contoh penerapan perilaku jujur di sekolah kecuali /Akela Photography/Pexels

C. Melaksanakan piket kelas sesuai jadwal.

D. Disiplin dalam menaati tata tertib di sekolah.

Jawaban:

Jawaban dari soal tersebut adalah mengembalikan barang milik teman karena akan diberi imbalan pada poin B. 

Allah SWT sangat menyukai orang yang jujur, di dalam Al Quran pun sudah dijelaskan bagaimana sebagai umat manusia harus bersikap jujur kepada saudara-saudaranya. Bahkan ada hadits yang menunjukkan jika jujur merupakan induk perilaku terpuji.

Baca Juga: Jawaban Soal Alasan Jepang Memberi Janji Kemerdekaan Kepada Seluruh Negara Jajahannya Adalah?

Jujur merupakan menyampaikan kebenaran dari setiap hal yang dilakukan tanpa ada kebohongan. Ketika berbuat jujur hidup lebih aman dan tentram. Orang yang berbuat jujur lebih besar mendapatkan kepercayaan dari orang lain.

Jujur dapat ditunjukkan dari perbuatan dan perkataan. Secara umum perilaku jujur dibagi menjadi jujur kepada diri sendiri, jujur ketika sedang berkata, jujur ketika sedang bertindak, dan jujur saat sedang berjanji.

Sebagai siswa, tentu perbuatan jujur harus selalu dilakukan kepada sesama teman, guru maupun semua orang yang berada di lingkungan sekolah. Dibawah ini merupakan contoh penerapan perilaku jujur di sekolah kecuali berbohong meliputi:

  • Melaksanakan aktivitas piket sesuai dengan jadwal yang disepakati.
  • Tidak mencuri peralatan sekolah milik teman.
  • Mengembalikan buku yang sudah dipinjam.
  • Tidak membohongi teman terkait tugas sekolah.
  • Tidak mencontek tugas milik teman.
  • Mengakui perbuatan jika berbuats salah kepada teman dan guru.
  • Disiplin menaati tata tertib sekolah.
  • Bertutur kata baik dan sopan kepada semua warga sekolah.

Itulah beberapa pembahasan mengenai soal ‘dibawah ini merupakan contoh penerapan perilaku jujur di sekolah kecuali…’. Serta telah ada beberapa contoh yang bisa dilakukan sebagai siswa, tentu masih ada banyak perilaku jujur yang bisa dilakukan.***

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Brainly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah