Masih Sepi, Ini 5 Kecamatan di Kabupaten Lebak yang Penduduknya Paling Sedikit, Tertarik Jadi Warga Sini?

- 26 Juni 2023, 15:59 WIB
Masih Sepi, Ini 5 Kecamatan di Kabupaten Lebak yang Penduduknya Paling Sedikit, Tertarik Jadi Warga Sini?
Masih Sepi, Ini 5 Kecamatan di Kabupaten Lebak yang Penduduknya Paling Sedikit, Tertarik Jadi Warga Sini? /Pexels.com / Ryutaro Tsukata/

INFOTEMANGGUNG.COM – Kabupaten Lebak merupakan daerah Kabupaten yang terletak di Provinsi Banten, daerah ini masih menjaga adat dan budaya leluhurnya. Kabupaten Lebak juga memiliki kekayaan Sumber Daya Alam yang melimpah, namun dibalik itu semua terdapat fakta bahwa terdapat daerah yang memiliki penduduk sedikit, berikut ini 5 Kecamatan di Kabupaten Lebak yang penduduknya paling sedikit.

Kabupaten Lebak merupakan daerah yang masih terawat adat dan budayanya. Daerah ini memiliki suku yang masih terjaga yaitu Suku Baduy, Suku Baduy merupakan suku yang terdapat di Kabupaten Lebak yang menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan.

Selain adat dan budaya, Lebak memiliki keindahan alam yang mempesona yang menjadi tempat berlibur bagi wisatawan seperti Pantai Bagedur, Curug Cihear, Kebun Teh Cikuya, Curug Munding, dan Pantai Karang Taraje. Tempat wisata tersebut memiliki keindahannya masing-masing seperti air terjun, bebatuan karang, dan adrenalin alam.

Baca Juga: Jangan Salah, Ini Dia Pulau Terluar Indonesia di Sebelah Barat, Ternyata Bukan Pulau Weh!

Namun, dibalik keindahan tersebut terdapat daerah di Kabupaten Lebak yang memiliki populasi penduduk sedikit. Penduduk sedikit ini tersebar di beberapa Kecamatan di Kabupaten Lebak.

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) terdapat 5 daerah Kecamatan yang memiliki penduduk paling sedikit. Berikut ini 5 Kecamatan di Kabupaten Lebak yang penduduknya paling sedikit.

Kecamatan Cigemblong

Dengan populasi sebanyak 21.591 jiwa, Kecamatan Cigemblong menduduki peringkat pertama sebagai kecamatan dengan jumlah penduduk terendah di Kabupaten Lebak. Meskipun memiliki jumlah penduduk yang relatif rendah, kecamatan ini memiliki potensi sumber daya alam yang dapat dikembangkan.

Kecamatan Lebak Gedong

Berada di peringkat kedua, Kecamatan Lebak Gedong memiliki jumlah penduduk sebanyak 21.864 jiwa. Wilayah ini menawarkan keindahan alam dengan potensi pariwisata yang dapat dikembangkan sebagai sumber pendapatan masyarakat setempat.

Halaman:

Editor: Kun Daniel Chandra

Sumber: lebakkab.bps.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x