Cukup Gunakan Masker dari Daun Ini Jerawat Kempes dan Kulit Tampak Lebih Cerah

- 17 November 2022, 22:08 WIB
Cukup Gunakan Masker dari Daun Ini Jerawat Kempes dan Kulit Tampak Lebih Cerah
Cukup Gunakan Masker dari Daun Ini Jerawat Kempes dan Kulit Tampak Lebih Cerah /pexels/jamessebastian

INFOTEMANGGGUNG.COM - Jerawat merupakan masalah umum yang terjadi pada kulit. Rasa sakit yang ditimbulkan dari jerawat tersebut mungkin tidak terlalu terasa. 

Namun keberadaan jerawat terutama di wajah dapat menurunkan rasa percaya diri dan membuat penampilan menjadi kurang menarik. 

Untuk itu penting sekali merawat dan menjaga kulit agar terhindar dari masalah jerawat. Apabila mengalami masalah kulit yang satu ini, tak perlu risau sebab ada bahan-bahan alami yang ternyata mampu mengatasi jerawat. 

Baca Juga: Minum Daun Imut Ini Untuk Obati Sakit Maag, Bukan Cuma Untuk Makanan

Cukup dengan menggunakan daun berikut ini masalah jerawat teratasi. Tahukah daun apakah itu? Daun yang dimaksud dalam artikel ini adalah daun pandan. Daun pandan memiliki segudang manfaat bagi kulit.

Manfaat Daun Pandan 

Manfaat daun pandan ternyata tak hanya berguna sebagai bahan tambahan dalam masakan. Namun ternyata juga bermanfaat bagi kesehatan kulit. 

Daun yang beraroma khas ini telah banyak diteliti dan terbukti memiliki kandungan antioksidan penting untuk kesehatan. Oleh sebab itu tak heran jika daun pandan banyak digunakan dalam berbagai pengobatan tradisional. 

Baca Juga: Daun Berwarna Ungu Ini Ampuh Atasi Wasir, Simak Cara Mengolahnya

Untuk kesehatan kulit, berikut ini adalah beberapa manfaat yang bisa didapatkan dari penggunaan daun pandan:

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro

Sumber: webmd.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x