4 Jenis Investasi Jangka Panjang yang Cocok Dicoba Bagi Para Pemula. Ada Apa Saja?

- 3 Februari 2023, 15:47 WIB
Ilustrasi investasi. 4 Jenis Investasi Jangka Panjang yang Cocok Dicoba Bagi Para Pemula. Ada Apa Saja?
Ilustrasi investasi. 4 Jenis Investasi Jangka Panjang yang Cocok Dicoba Bagi Para Pemula. Ada Apa Saja? /Pixabay/Mohamed Hassan/

4. Reksa Dana 

Reksa dana biasa digunakan bagi orang-orang yang tidak memiliki banyak waktu ataupun keahlian untuk berkecimpung di dunia investasi. Jika Anda terlalu malas belajar investasi namun ingin memiliki tabungan masa depan yang menjanjikan, tidak ada salahnya menggunakan reksa dana. 

Jenis investasi ini memiliki beberapa jenis. Namun, yang sering digunakan oleh orang-orang ialah reksa dana campuran. Pada jenis ini, modal yang dimiliki oleh investor akan ditempatkan pada MI di beberapa jenis investasi sekaligus, contohnya seperti, deposito atau pasar uang, ekuitas atau saham, serta obligasi atau surat utang. 

Baca Juga: Nilai Passing Grade PPPK Guru 2022 dan Tahun 2023. Apakah Ada Perubahan? Simak Selengkapnya Disini!

Nah, begitulah jenis investasi jangka panjang yang dapat dilakukan oleh para pemula. Jika Anda memiliki suatu bisnis yang sedang dijalankan silahkan gunakan Aplikasi Ini untuk menjangkau para kostumer lebih luas lagi. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: investindonesia.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x