Cara Membuka Rekening BNI Prakerja Tanpa Perlu Antri

- 1 Juni 2022, 09:47 WIB
cara membuka rekening bni prakerja dengan mudah
cara membuka rekening bni prakerja dengan mudah /Mikhail Nilov/Pexels

InfoTemanggung.com - Program prakerja merupakan sebuah program yang sudah diselenggarakan sejak tahun 2021 lalu. Penyelenggara program prakerja bekerjasama dengan pihak Bank BNI. Lalu bagaimana cara membuka rekening BNI prakerja?

Perlu diketahui bahwa BNI merupakan sebagai partner dalam penyediaan rekening pembayaran insentif. 

Hingga saat ini program prakerja hanya bekerja sama dengan satu penyelenggara pembukaan rekening insentif yaitu BNI.

Sehingga saat ini tidak ada bank lain yang bisa dipilih selain BNI. Jad,i mau tidak mau peserta harus membuka rekening BNI supaya bisa mendapatkan manfaat insentif dari program ini.

Syarat Membuka Rekening BNI Prakerja

Seperti halnya saat membuka tabungan rekening pada umumnya, pembukaan rekening untuk prakerja ini membutuhkan syarat yang harus dilengkapi.

Baca Juga: Pelajari Penyebab dan Cara Membuka Blokir ATM BNI Tanpa ke Bank Dengan Mudah

Namun tenang saja syaratnya tidak terlalu membingungkan hanya beberapa data diri dan ada formulir yang harus diisi dengan lengkap.

Setelah semua selesai dilengkapi, maka rekening untuk penerimaan insentif pekerja bisa didapatkan.

Persyaratan juga bisa dengan mudah dikirimkan secara online bukan secara fisik. Berikut adalah syarat-syarat yang harus dilengkapi:

  • Secara resmi telah diterima untuk mengikuti program pekerja sebagai peserta dan akan mendapatkan insentif tiap bulan.
  • Mengisi Formulir yang telah disediakan dengan benar.
  • Melampirkan data diri berupa Kartu Tanda Penduduk
  • Mengirimkan foto Selfie dengan KTP, pastikan mengambil foto dengan jelas dan tajam.

Cara Membuka Rekening BNI Prakerja

Pendaftaran rekening BNI untuk prakerja kini sangat mudah untuk dilakukan.

Halaman:

Editor: Septyna Feby


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah