Pelajari Penyebab dan Cara Membuka Blokir ATM BNI Tanpa ke Bank Dengan Mudah

- 31 Mei 2022, 15:38 WIB
cara membuka blokir atm bni tanpa ke bank dengan mudah
cara membuka blokir atm bni tanpa ke bank dengan mudah /Ono Kosuki/Pexels

InfoTemanggung.com - Kesalahan saat input PIN lebih dari 3 kali, secara otomatis membuat kartu ATM BNI terblokir. Tetapi, hal ini bukanlah masalah besar apabila memahami cara membuka blokir ATM BNI tanpa ke bank.

Kartu ATM BNI yang terkena blokir tidak bisa digunakan seperti biasa, sehingga nasabah harus mengurusnya dahulu.

Nasabah BNI tidak perlu khawatir bila mengalami masalah tersebut, sebab pengurusannya cukup cepat dan bisa dilakukan dari rumah.

Kartu terblokir juga bisa disebabkan oleh nasabah sendiri yang berniat memblokir kartu yang hilang atau tertelan mesin ATM.

Baca Juga: 3 Cara Membuka Blokir ATM Tanpa ke Bank dengan Mudah

Berikut pembahasan tentang penyebab serta panduan cara untuk mengatasi masalah kartu ATM BNI terblokir yang dapat dipelajari:

Penyebab ATM BNI Terblokir

Kartu ATM BNI dapat mengalami blokir dikarenakan beberapa penyebab, misalnya salah memasukkan password atau PIN lebih dari 3 kali. Ini mungkin terjadi saat nasabah lupa pada PIN yang dimiliki.

Blokir ATM BNI bisa terjadi atas permintaan nasabah sendiri atau dari pihak BNI apabila dicurigai ATM sedang disalahgunakan orang lain.

Apabila masalah tersebut yang terjadi, maka penyelesaiannya harus dilakukan di kantor BNI.

Cara Membuka Blokir Kartu ATM BNI Tanpa Melalui Bank

Pada dasarnya setiap perbankan menawarkan layanan yang memudahkan bagi para nasabah untuk bertransaksi, termasuk BNI.

Halaman:

Editor: Septyna Feby


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x