Tes IQ: Asah Kemampuan Matematika Kamu dengan Menemukan Angka yang Dicari!

- 31 Juli 2022, 11:59 WIB
Tes IQ: Asah Kemampuan Matematika Kamu dengan Menemukan Angka yang Dicari!
Tes IQ: Asah Kemampuan Matematika Kamu dengan Menemukan Angka yang Dicari! /Brainsyoga

Kesamaan pola tersebut adalah jika angka-angka tersebut dijumlahkan, semuanya memberikan hasil yang sama yaitu 30.

Di lingkaran biru 13 + 17 = 30, begitu juga dengan jumlah angka yang lingkarannya berhubungan yaitu 17 + 7 + 6 = 30.

Baca Juga: Test Kepribadian: Karakter Seseorang Dapat Dilihat dari Caranya Memegang Ponsel

Untuk memastikan kita kerjakan lingkaran berikutnya. Perhatikan lingkaran hitam yang berhubungan ada tiga angka yang bisa kita jumlahkan yaitu 12 + 7 + 11 = 30.

Lingkaran merah paling kanan juga sama 25 + 5 = 30. Jadi sekarang kita bisa mengerjakan lingkaran hijau yang berhubungan dengan lingkaran hitam dan merah.

11 + 5 + ? = 30 berarti 30 – (11 + 5) = 30 – 16 = 14.

Tes IQ ini ternyata tidak sulit, bukan? Hanya saja memang membutuhkan sedikit analisis untuk menemukan polanya.

Setelah menemukannya, sudah tidak sulit lagi mendapatkan hasil yang ditanyakan.

Umumnya memang tes IQ tidak memberikan kerumitan tinggi, karena hanya ingin mengukur kejelian, logika, dan kemampuan analisis kita.***

Halaman:

Editor: Septyna Feby

Sumber: Brainsyoga


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah