Mudah Diikuti, Berikut Cara Memperkuat Sinyal WiFi Laptop yang Bisa Dilakukan

- 15 Juni 2022, 19:27 WIB
cara memperkuat sinyal wifi laptop
cara memperkuat sinyal wifi laptop /Tejas Porecha/

Sedangkan kedua jenis lainnya, yaitu wireless N dan AC ialah wireless terbaru dengan kecepatan yang mumpuni.

Pesatnya perkembangan teknologi nirkabel sekarang memungkinkan beberapa laptop tidak mendukung penggunaannya. 

Namun, tidak perlu khawatir karena bisa diatasi dengan mengganti wireless card yang telah terpasang biasanya wireless B, G, N, atau AC ke versi terbaru AX. 

Mengganti wireless card lama ke versi terbaru di laptop meningkatkan kekuatan sinyal secara signifikan.

2. Tentukan lokasi yang strategis

Cara satu ini merupakan cara yang paling sederhana karena cukup dengan berpindah posisi saja. Media perambatan sinyal WiFi memanfaatkan perantara udara. 

Maka penting sekali untuk menentukan lokasi yang tepat agar bisa menjangkau sinyal WiFi dengan baik. 

Baca Juga: Cara membobol WiFi dengan HP Xiaomi dengan Beberapa Aplikasi

Semakin sedikit media yang menghalangi, maka semakin lancar pula sinyal WiFi yang bisa didapatkan oleh perangkat yang sedang digunakan.

3. Atur jarak WiFi dengan barang elektronik lain

Cara berikutnya yang bisa diikuti adalah dengan menjauhkan laptop dari perangkat elektronik lainnya. 

Perangkat elektronik khususnya seperti microwave dan yang menggunakan teknologi bluetooth dapat mengganggu penerimaan sinyal oleh laptop.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah