Berikut Cara Merubah PDF ke Word di Laptop, Cepat dan Mudah Diikuti!

- 14 Juni 2022, 21:51 WIB
ilustrasi cara merubah pdf ke word di laptop
ilustrasi cara merubah pdf ke word di laptop /Yan Krukov/Pexels

Ada banyak website yang tersedia, contohnya Convert Online Free, Smallpdf, ilovepdf, dan masih banyak lainnya.

Cara menggunakan situs online converter pun sangat mudah. Pengguna bahkan bisa merubah semua format file yang diinginkan hanya dalam sekejap. bahkan, semua cara dari masing-masing situs cenderung sama, yakni:

  • Buka situs online converter yang diinginkan.
  • Klik "Open File Here".
  • Pilih file yang akan diubah formatnya atau bisa dengan men-drag file dar berkas langsung ke laman online converter.
  • Tentukan format yang dipilih.
  • Tunggu proses pengubahan.
  • Simpan file hasil akhir.

Itulah 4 cara merubah PDF ke Word di laptop yang gampang untuk diikuti. Tinggal memilih salah satu langkah di atas dan dalam sekejap file PDF akan berubah format menjadi Word sehingga lebih leluasa untuk diakses. 

Di zaman sekarang ternyata mengubah berkas bisa dengan mudah sesuai fungsinya tanpa perlu repot lagi.***

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x