15 Latihan Soal PAT/UKK Bahasa Indonesia Kelas 2 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban

- 12 Juni 2024, 07:30 WIB
15 Latihan Soal PAT/UKK Bahasa Indonesia Kelas 2 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban
15 Latihan Soal PAT/UKK Bahasa Indonesia Kelas 2 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban /Pexels.com / KATRIN BOLOVTSOVA/

INFOTEMANGGUNG.COM – Berikut inilah 15 latihan soal PAT/UKK Bahasa Indonesia kelas 2 SD semester 2 kurikulum merdeka beserta kunci jawaban.

Kali ini kita akan membahas latihan soal PAT/UKK Bahasa Indonesia kelas 2 SD semester 2 kurikulum merdeka.

Yuk perhatikan apa saja latihan soal PAT/UKK Bahasa Indonesia kelas 2 SD semester 2 kurikulum merdeka ini.

Baca Juga: Dengan Menganggap Unity Produksi Bekerja Efisien, Apakah Kita Bisa Menghitung Biaya dan Penentuan Harga?

Soal 1. Melon, pisang, jeruk adalah nama-nama

a. buah-buahan
b. sayur-mayur
c. bunga

Jawabannya: a

Soal 2. Aku tidak mempunyai dahan. Daunku kecil dan panjang. Batangku banyak ruasnya dan rasanya manis. Aku banyak ditemukan di sawah. Aku adalah pohon

a. bambu
b. jagung
c. tebu

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah