PEMBAHASAN Sejumlah Kasus Bunuh Diri Serta Pembunuhan dalam Satu Keluarga yang Belakangan Mencuat Menjadi

- 30 Mei 2024, 11:18 WIB
PEMBAHASAN Sejumlah Kasus Bunuh Diri Serta Pembunuhan dalam Satu Keluarga yang Belakangan Mencuat Menjadi
PEMBAHASAN Sejumlah Kasus Bunuh Diri Serta Pembunuhan dalam Satu Keluarga yang Belakangan Mencuat Menjadi /paxels.com / 100 files/

Satu pekan terakhir, publik dihebohkan pembunuhan empat anak oleh sang ayah yang terjadi di Jagakarsa, Jakarta Selatan.

Selang beberapa hari, muncul kasus di Kabupaten Malang. Seorang guru di ditemukan tewas bersama istri dan seorang anaknya.

Satu keluarga yang tinggal di Desa Saptorenggo, Kecamatan Pakis, itu diduga bunuh diri lantaran terkait hutang.

Menurut Bagong, kasus yang terjadi baru-baru ini menunjukkan pentingnya kepekaan sosial warga untuk ditingkatkan.

Dari kasus Jagakarsa, ada gejala child abuse sementara kasus di Malang erat kaitannya dengan tekanan kemiskinan.

"Ada child abuse yang pararel dengan tingkat stres dan tekanan kemiskinan," kata Bagong. (Z-8)

Berdasarkan wacana tersebut kerjakan soal berikut ini:

Jelaskan fenomena sosial maraknya bunuh diri satu keluarga sebagai bentuk perilaku menyimpang di atas dengan menggunakan perspektif structural!

Contoh Jawaban

Perspektif Struktural ialah sebuah pendekatan teoritis yang tetap memerhatikan bagaimana berbagai elemen dalam suatu sistem saling berhubungan untuk membentuk pola-pola perilaku yang teramati.

Halaman:

Editor: Siti Juniafi Maulidiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah