Kunci Jawaban Latihan Pemahaman dan Cerita Reflektif Modul 1 Prinsip dalam Menyusun Satuan Pendidikan

- 22 Mei 2024, 20:21 WIB
Kunci Jawaban Latihan Pemahaman dan Cerita Reflektif Modul 1 Prinsip dalam Menyusun Satuan Pendidikan
Kunci Jawaban Latihan Pemahaman dan Cerita Reflektif Modul 1 Prinsip dalam Menyusun Satuan Pendidikan /Pexel.scom / KATRIN BOLOVTSOVA/

Tujuannya tentu saja supaya peserta didik mendapatkan pengalaman belajar yang lebih kaya dan berdampak. Semakin peserta didik terlibat aktif dalam sebuah program, maka semakin besar dampak yang mereka peroleh.

Baca Juga: Kunci Jawaban Latihan Pemahaman dan Cerita Reflektif Modul 2 Pendekatan Berpikir dalam Merancang Program

Dengan mengembangkan program sekolah yang berlandaskan visi, misi dan tujuan sekolah, realistis dan berdampak pada murid, tim pendidik di sekolah menjadi semakin solid, peserta didik terpenuhi kebutuhannya, orang tua juga merasakan dampak program pada buah hati mereka.

Saat menyusun program, meski sudah berkaitan dengan visi, misi dan tujuan sekolah, realistis, dan dirancang sedemikian rupa supaya berdampak pada murid, ada kalanya program yang direncanakan tidak bisa dijalankan.

Oleh sebab keterbatasan dana, waktu dan SDM, apa saja yang perlu dipertimbangkan dalam menentukan program prioritas? Ada tiga unsur dasar pengambilan keputusan : Berpihak kepada murid.

Nilai-nilai kebajikan. Bertanggungjawab atas konsekuensi dari keputusan yang diambil. Prinsip pengambilan keputusan berpikir berdasarkan: Hasil akhir Peraturan Rasa peduli Setiap keputusan adalah tepat, berdasarkan informasi yang ada pada Waktu keputusan itu dibuat.

Soal 1. Memahami visi, misi dan tujuan sekolah menyebabkan kepala satuan pendidikan bisa?

A. Mendapatkan gambaran program yang perlu dirancang untuk mewujudkan visi
B. Menyesuaikan program sekolah dengan program pemerintah.
C. Mensosialisasikan program sekolah kepada orang tua.
D. Melaporkan program sekolah kepada dinas pendidikan.

Jawabannya: A

Soal 2. Berikut ini yang tidak termasuk dalam 3 unsur yang menjadi landasan pengambilan keputusan seorang pemimpin satuan pendidikan adalah ...

Halaman:

Editor: Mariyani Soetrisno

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah