Jurusan Perkuliahan dengan Prospek Kerja Berbagai Bidang yang Cukup Menggiurkan

- 6 Februari 2024, 08:43 WIB
Prospek Kerja Berbagai Bidang
Prospek Kerja Berbagai Bidang /Pexels.com / Ivan Samkov/

Baca Juga: Jawaban Bahasa Inggris Tingkat Lanjut Kelas 11 Words/Phrases Halaman 158 K Merdeka Terjemahan Activity 6

Hal ini dikarenakan, jurusan ini ternyata memiliki banyak peluang kerja di berbagai industri. Adapun peluang pekerjaan yang bisa didapatkan dari jurusan ini yakni seperti manajemen media sosial, pemasaran, analisa riset pemasaran, dan sebagainya.

3. Jurusan Keuangan atau Akuntansi

Jurusan Keuangan dan juga Akuntansi ini cukup populer dikarenakan, dalam jurusan ini akan dipelajari terkait dengan pengelolaan keuangan yang baik. Sehingga hal ini tentu akan mendatangkan sebuah prospek kerja yang cukup menggiurkan.

Lantaran, di setiap sektor industri pasti akan membutuhkan seorang yang ahli dengan jurusan keuangan dan juga akuntansi.

Adapun lulusan dari jurusan ini akan dapat memperoleh prospek kerja di sebuah bagian perencanaan keuangan, konsultan keuangan, perbankan investasi, dan sebagainya yang berurusan dengan uang.

4. Jurusan Digital Marketing

Seperti yang telah diketahui bahwa, saat ini industri digital marketing telah mengalami peningkatan yang cukup pesat. Hal ini dikarenakan banyaknya pebisnis yang merasakan pentingnya dari digital marketing dalam memasarkan produknya.

Hal yang jarang diketahui yakni lulusan digital marketing ini ternyata tidak hanya dibekali dengan kegiatan pemasaran saja. Akan tetapi, akan dibekali pula dengan keahlian desain grafis, strategi media sosial dalam mengembangkan bisnis dan juga pengembangan konten.

5. Jurusan Bisnis

Rekomendasi jurusan yang memiliki prospek kerja menggiurkan terakhir yakni jurusan bisnis. Sehingga tak heran jika jurusan ini banyak diminati oleh para mahasiswa lantaran potensinya cukup luas dan juga hal ini cukup menjanjikan dalam seluruh bidang industri.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 3 Halaman 130 131 132 133 Kurikulum Merdeka Semester 2, Let’S Search

Seperti yang telah diketahui bahwa, jurusan ini telah menawarkan berbagai jenis materi. Adapun materi tersebut seperti keuangan, penasaran, ekonomi, periklanan, dan sebagainya. Sehingga materi tersebut tentu telah mencakup berbagai jenis materi yang diperlukan dalam sebuah bisnis.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah