Jurusan Perkuliahan dengan Prospek Kerja Berbagai Bidang yang Cukup Menggiurkan

- 6 Februari 2024, 08:43 WIB
Prospek Kerja Berbagai Bidang
Prospek Kerja Berbagai Bidang /Pexels.com / Ivan Samkov/

INFOTEMANGGUNG.COM - Ketika melanjutkan sekolah ke perguruan tinggi, tentu hal pertama yang dipikirkan yakni terkait dengan prospek kerja yang bisa diperoleh dari jurusan yang diambil.

Oleh karenanya, dalam menentukan sebuah jurusan perkuliahan, hal ini tentu penting untuk dipikirkan.

Proses pemilihan jurusan ini bisa didasarkan baik dengan hobi, minat dan juga kemampuan.

Baca Juga: 4 Hari Lagi Adalah Hari Pembagian Rapor Semester 1 di SMA Penggerak Bangsa Sebelumnya, Semua Guru Telah

Namun selain berdasarkan beberapa hal tersebut, pemilihan jurusan juga harus didasarkan dengan prospek kerja berbagai bidang yang bisa dituju. Berikut beberapa jurusan dengan peluang kerja yang menjanjikan:

1. Jurusan Ilmu Komunikasi

Jika berencana melanjutkan kuliah dan menyukai di bidang ilmu komunikasi, maka jurusan yang cocok yakni jurusan ilmu komunikasi. Selain materi perkuliahan yang cukup menarik, prospek kerja dari jurusan ini juga cukup menggiurkan.

Hal ini dikarenakan, dalam jurusan ilmu komunikasi ini sebenarnya tak hanya membahas terkait dengan komunikasi saja, namun dalam jurusan ini juga akan memberikan sebuah materi terkait dengan pentingnya sebuah komunikasi dalam bisnis.

Oleh karenanya, tak heran jika ilmu komunikasi ini biasa disebut dengan jurusan yang bisa memiliki prospek kerja berbagai bidang. Adapun lulusan dari ilmu komunikasi ini dapat berkarir sebagai presenter, jurnalis, public relation, marketing communications, content creator dan sebagainya.

2. Jurusan Marketing dan Pemasaran

Rekomendasi jurusan perkuliahan selanjutnya yang memiliki prospek kerja menggiurkan yakni jurusan marketing dan pemasaran. Seperti yang telah diketahui bahwa, marketing merupakan salah satu jurusan yang cukup banyak diminati saat ini.

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x